PENGARUH INOVASI PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT BELI ULANG PADA PRODUK MINUMAN CHATIME DI KOTA GIANYAR

SARASWATI, NI PUTU LARAS (2022) PENGARUH INOVASI PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP MINAT BELI ULANG PADA PRODUK MINUMAN CHATIME DI KOTA GIANYAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.3898 FEB-MAN Abstrak.pdf - Other

Download (165kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.3898 FEB-MAN BAB I-II.pdf - Other

Download (2MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.3898 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (12MB)

Abstract

Minat beli ulang merupakan minat pembelian yang didasarkan atas pengalaman pembelian yang telah dilakukan di masa lalu. Tujuan dari penelitian ini adalah 1. Untuk mengetahui pengaruh inovasi produk terhadap minat beli ulang pada produk minuman Chatime di Kota Gianyar. 2. Untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap minat beli ulang pada produk minuman Chatime di Kota Gianyar. Objek dalam penelitian ini yaitu pengaruh inovasi produk dan kualitas pelayanan terhadap minat beli ulang pada produk minuman Chatime di Kota Gianyar. Jumlah sampel yang digunakan adalah 155 responden yang diambil dari masyarakat Kota Gianyar yang pernah membeli produk minuman Chatime. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner dan analisis data menggunakan Teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan valid dan reliabel dan tidak terjadi penyimpangan asumsi klasik. Inovasi produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli ulang pada produk minuman Chatime di Kota Gianyar. Kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli ulang pada produk minuman Chatime di Kota Gianyar.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.3898 FEB-MAN / 2022
Uncontrolled Keywords: inovasi produk, kualitas pelayanan, minat beli ulang.
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kualitas Pelayanan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 02 Dec 2022 02:26
Last Modified: 30 Jan 2023 02:33
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/1982

Actions (login required)

View Item
View Item