PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK, KECERDASAN EMOSIONAL DAN SELF LEADERSHIP TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA THE VIRA BOUTIQUE HOTEL AND SUITES BALI

SEPTIYANI, NI KOMANG TRI (2023) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK, KECERDASAN EMOSIONAL DAN SELF LEADERSHIP TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA THE VIRA BOUTIQUE HOTEL AND SUITES BALI. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.5569.FEB-MAN-ABSTRAK-compressed.pdf - Other

Download (26kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.5569.FEB-MAN-BAB 1 BAB 2-compressed.pdf - Other

Download (247kB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.5569.FEB-MAN-compressed.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Sumber daya manusia adalah aset yang dimiliki oleh suatu organisasi. Tanpaadanya sumber daya manusia pada suatu entitas, maka kegiatan operasional tidakakan dapat berjalan. Entitas harus dapat melakukan pemberdayaan sumber dayamanusia sehingga dapat menghasilkan kinerja karyawan yang memumpuni. Kinerjakaryawan dipengaruhi banyak faktor diantaranya lingkungan kerja fisik, kecerdasanemosional dan self leadership.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja fisik,kecerdasan emosional dan self leadership terhadap kinerja karyawan. Lokasipenelitian ini pada The Vira Boutique Hotel and Suites Bali. Populasi menggunakankaryawan The Vira Boutique Hotel and Suites Bali dan sampel sebanyak 55karyawan. Teknik analisis data menggunakan Anaisis Regresi Linier Berganda.Dari hasil penelitian diperoleh hasil lingkungan kerja fisik berpengaruhpositif signifikan terhadap kinerja karyawan, kecerdasan emosional berpengaruhpositif signifikan terhadap kinerja karyawan, dan self leadership berpengaruhpositif signifikan terhadap kinerja karyawan. Saran yang dapat diberikan penelitiadalah The Vira Boutique Hotel and Suites Bali hendaknya menata ruangan kerjadengan baik, memberikan pelatihan kepada karyawan dan mebimbing karyawan,serta selalu melakukan pengawasan karyawan dalam bekerja.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.5569 FEB-MAN / 2023
Uncontrolled Keywords: Lingkungan Kerja Fisik, Kecerdasan Emosional, Self Leadership, Kinerja Karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: dewa adhi satriawan
Date Deposited: 02 Jan 2024 03:10
Last Modified: 02 Jan 2024 03:10
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/5180

Actions (login required)

View Item
View Item