PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, SALES GROWTH, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, DAN UKURAN KOMITE AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI KONSUMSI DI BEI 2018-2020

ANGGRAENI, PUTU DIAH RIKA (2021) PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, SALES GROWTH, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, DAN UKURAN KOMITE AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI KONSUMSI DI BEI 2018-2020. Other thesis, UNIVERSITAS MAHASARASWATI DENPASAR.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.3469 FEB-AK Abstrak.pdf - Other

Download (479kB)
[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.3469 FEB-AK Bab I-II.pdf - Other

Download (2MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
R.3469 FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (10MB)

Abstract

Manajemen laba adalah praktek yang dilakukan untuk memaksimalkan atau meminimalkan laba dengan metode akuntansi untuk memenuhi tujuan tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, leverage, sales growth, kepemilikan manajerial, dan ukuran komite audit terhadap manajemen laba pada sektor idustri konsumsi di Bursa Efek Indonesia 2018-2020. Sampel yang digunakan yaitu 43 perusahaan manufaktur sektor industri konsumsi yang terdaftar pada Bursa Efek 2018-202 yang diperoleh berdasarkan tehnik purposive sampling. Tehnik penelitian yang digunakan adalah regresi linear berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa leverage berpengaruh positif terhadap manajemen laba. Profitabilitas dan kepemilikan manajerial berpengaruh negatif terhadap manajemen laba. Sales growth dan ukuran komite audit tidak berpengaruh terhadap manajemen laba.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/3469/FEB-AK/2021
Uncontrolled Keywords: manajemen laba, profitabilitas, leverage, sales growth, kepemilikan manajerial, ukuran komite audit.
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 05 Apr 2022 05:32
Last Modified: 01 Feb 2023 02:09
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/473

Actions (login required)

View Item
View Item