ARTANU, I WAYAN ADYAKSA GUNA (2022) PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, UKURAN PERUSAHAAN, PERTUMBUHAN PENJUALAN DAN STRUKTUR ASET TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN TEXTILE DAN GARMENT YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5420.FEB-MAN-ABSTRAK.pdf - Other
Download (318kB)
![[thumbnail of Bab I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5420.FEB-MAN-BAB 1 BAB 2.pdf - Other
Download (2MB)
![[thumbnail of Full text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5420.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (12MB)
Abstract
Struktur modal pada dasarnya merupakan suatu pembiyaan permanen yang terdiri dari modal asing. Struktur modal yaitu perimbangan atau perbandingan antara jumlah hutang jangka panjang dengan ekuitas atau modal sendiri yang dimiliki perusahaan. Penggunaan modal asing akan menimbulkan beban yang tetap. modal asing terdiri dari hutang jangka panjang yang meliputi berbagai jenis obligasi, hutang hipotik dan lain lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan, pertumbuhan penjualan dan struktur aset terhadap struktur modal pada perusahaan textile dan garment yang terdaftar di bursa efek indonesia. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan textile dan garment yang terdaftar di bursa efek Indonesia, kemudian data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan tahunan. Penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh negative terhadap struktur modal pada perusahaan textile dan garment yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, Likuiditas dan Pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh terhadap struktur modal pada perusahaan Textile dan Garment yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, ukuran perusahaan dan struktur aset berpengaruh positif terhadap struktur modal pada perusahaan Textile dan Garment yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/5420/FEB-MAN/2022 |
Uncontrolled Keywords: | Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, Struktur Aset dan Struktur Modal |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | bagus dwi jaya kesuma |
Date Deposited: | 18 Nov 2023 03:27 |
Last Modified: | 18 Nov 2023 03:27 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/4562 |