PENGARUH KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PRADNYA TEKNIK

WIJAYA, MADE KRISNA ARI (2022) PENGARUH KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PRADNYA TEKNIK. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.5405.FEB-MAN-ABSTRAK.pdf - Other

Download (251kB)
[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.5405.FEB-MAN-BAB 1 BAB 2.pdf - Other

Download (3MB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.5405.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (12MB)

Abstract

Suatu perusahaan perlu meningkatkan perhatian khususnya terhadap kinerja karyawan, baik dari segi keterampilan ataupun ilmu pengetahuan, kemudian perlu meningkatkan dari segi karir maupun tingkat kesejahteraan karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja karyawan PT. Pradnya Teknik serta untuk mengetahui pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan PT. Pradnya Teknik dan untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan PT. Pradnya Teknik. Metode pengumpulan data penelitian dilakukan melalui penyebaran kuesioner yang menggunakan lima poin skala likert sebagai alat ukur. Populasi penelitian ini adalah seluruh karyawan pada PT. Pradnya Teknik dengan jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 39 orang. Pengumpulan sampel dilakukan dengan teknik sampel jenuh. Kemudian data dianalisis menggunakan teknik analisis regresi linier berganda menggunakan program pengolahan data SPSS for Windows. Hasil menunjukkan bahwa kepemimpinan tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada PT. Pradnya Teknik, serta kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Pradnya Teknik, Sedangkan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Pradnya Teknik

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/5405/FEB-MAN/2022
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan, Kompensasi, Motivasi Kerja, dan Kinerja Karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Motivasi Kerja
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: bagus dwi jaya kesuma
Date Deposited: 17 Nov 2023 01:01
Last Modified: 17 Nov 2023 01:01
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/4545

Actions (login required)

View Item
View Item