WIDIANTARI, PANDE PUTU NANIK (2021) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS KEBUDAYAAN KABUPATEN GIANYAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5529.FEB-MAN-ABSTRAK.pdf - Other
Download (185kB)
![[thumbnail of Bab I & II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5529.FEB-MAN-BAB 1BAB 2.pdf - Other
Download (1MB)
![[thumbnail of Full text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5529.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (11MB)
Abstract
vii PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS KEBUDAYAAN KABUPATEN GIANYAR Abstrak Kinerja adalah hasil kerja (output) baik kualitas maupun kuantitas yang dicapai persatuan periode waktu dalam melaksanakan tugas kerjanya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan. Kinerja yang baik tentu dipengaruhi oleh beberapa hal, salah satunya budaya oraginsai. Penelitian ini dilakukan untuk menguji bagaimana pengaruh dari Budaya Organisasi, Organizational citizenship behavior dan lingkungan kinerja terhadap kinerja pegawai pada dinas kebudayaan kabupaten gianyar. Populasi penelitian adalah pegawai negeri sipin (PNS) pada dinas kebudayaan yang berjumlah sebanyak 32 orang. Sampel pada penelitian kali ini adalah seluruh PNS. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi dan linier berganda. Hasil Penelitian menunjukan bahwa Budaya Organisasi, Organizational Citizenship Behavior dan Lingkungan kerja memberikan pengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai. Penelitian selanjutnya dapat mengembangkan penelitian ini dengan menggunakan variabel lain yang secara teori nmempunyai pengaruh terhadap Kinerja Pegawai
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/5529/FEB-MAN/2021 |
Uncontrolled Keywords: | Budaya Organisasi, Organizational Citizenship Behavior, Lingkungan Kerja , Kinerja Pegawai |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Budaya Organisasi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | bagus dwi jaya kesuma |
Date Deposited: | 01 Nov 2023 03:11 |
Last Modified: | 01 Nov 2023 03:11 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/4415 |