PENGARUH KEMAMPUAN TEKNIK PERSONAL, PENDIDIKAN, PENGALAMAN KERJA, SKILL, KECANGGIHAN TEKNOLOGI TERHADAP DENPASAR 2023 EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA LEMBAGA PERKREDITAN DESA (LPD) SEKECAMATAN KEDIRI

JEHAMAT, LAURENSIA RUFINA (2023) PENGARUH KEMAMPUAN TEKNIK PERSONAL, PENDIDIKAN, PENGALAMAN KERJA, SKILL, KECANGGIHAN TEKNOLOGI TERHADAP DENPASAR 2023 EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA LEMBAGA PERKREDITAN DESA (LPD) SEKECAMATAN KEDIRI. Other thesis, UNIVERSITAS MAHASARASWATI DENPASAR.

[thumbnail of R.4059 FEB-AK ABSTRAK.pdf] Text
R.4059 FEB-AK ABSTRAK.pdf - Other

Download (291kB)
[thumbnail of Bab I & II] Text (Bab I & II)
R.4059 FEB-AK BAB I-II.pdf - Other

Download (2MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
R.4059 FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (17MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh kemampuan teknik personal, pendidikan, pengalaman kerja, skill, kecanggihan teknologi terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi di Lembaga Perkreditan Desa (LPD) seKecamatan Kediri Tabanan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah Lembaga Perkreditan Desa (LPD) di Kecamatan Kediri yang berjumah 21 LPD. Sampel dalam penelitian ini ditentukan dengan teknik quota sampling, dipilih 3 orang anggota yang memenuhi kriteria dari masing-masing LPD di Kecamatan Kediri sehingga diperoleh jumlah 63 sampel penelitian. Instrumen pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner dengan skala likert. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dengan bantuan program SPSS for windows versi 25. Hasil penelitian menunjukkan secara parsial kemampuan teknik personal, pendidikan, pengalaman kerja, skill, dan kecanggihan teknologi berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi pada LPD se-Kecamatan Kediri Tabanan.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/4059/FEB-AK/2023
Uncontrolled Keywords: Kemampuan teknik personal, pendidikan, pengalaman kerja, skill, kecanggihan teknologi, efektivitas sistem informasi akuntansi.
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Sistem Informasi Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: indah indriyani
Date Deposited: 20 Jul 2023 02:34
Last Modified: 20 Jul 2023 02:34
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/3891

Actions (login required)

View Item
View Item