TERESA, NI KETUT (2022) PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN WARUNG MAK BENG UBUD. Other thesis, UNIVERSITAS MAHASARASWATI DENPASAR.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
4099 FEB-MAN Abstrak.pdf - Other
Download (177kB)
![[thumbnail of Bab I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
4099 FEB-MAN Bab 1-2.pdf - Other
Download (1MB)
![[thumbnail of Full Text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
4099 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (9MB)
Abstract
Kinerja merupakan hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seorang pegawai dalam melaksanakan tugas sesuai dengan tanggung jawab yang telah diberikan kepadanya. Organisasi yang baik adalah organisasi yang berusaha meningkatkan kemampuan sumber daya manusianya. Karena hal tersebut merupakan faktor kunci untuk meningkatkan kinerja karyawan. Sampel dalam penelitian ini adalah 33 orang karyawan pada Warung Mak Beng Ubud. Penentuan sampel menggunakan metode sampling jenuh. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil analisis Kecerdasan Emosional berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan pada Warung Mak Beng Ubud. Hal itu dibuktikan dengan signifikansi uji t statistik 0,000 < 0,05. Motivasi juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan pada Warung Mak Beng Ubud. Hal itu dibuktikan dengan nilai signifikansi uji t statistik sebesar 0,000 < 0,05. Hal ini juga dibuktikan dengan nilai signifikansi uji F statistik 0,000 < 0,05. Kecerdasan Emosional dan Motivasi mampu menjelaskan Kinerja Karyawan adalah sebesar 68,049.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/4099/FEB-MAN/2022 |
Uncontrolled Keywords: | Kecerdasan Emosional, Motivasi, dan Kinerja Karyawan. |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 29 Mar 2022 02:08 |
Last Modified: | 01 Feb 2023 05:21 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/389 |