PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, STRUKTUR KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN KELUARGA, DAN KEPEMILIKAN ASING TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2019-2021

DENIAWATI, NI LUH GD (2023) PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, STRUKTUR KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN KELUARGA, DAN KEPEMILIKAN ASING TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2019-2021. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.3933 FEB-AK ABSTRAK.pdf - Other

Download (194kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.3933 FEB-AK BAB I-II.pdf - Other

Download (2MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
R.3933 FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (11MB)

Abstract

Nilai perusahaan merupakan kondisi tertentu yang telah dicapai oleh suatu perusahaan, peningkatan nilai perusahaan bisa dicapai apabila manajemen perusahaan bisa menjalin hubungan baik dengan pihak lain meliputi shareholder dan stakeholder. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh corporate social responsibility, struktur kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, kepemilikan keluarga, dan kepemilikan asing terhadap nilai perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2021. Variabel independen meliputi corporate social responsibility, struktur kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, kepemilikan keluarga, dan kepemilikan asing. Variabel dependen yaitu nilai perusahaan.
Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2021. Sampel yang diperoleh dalam penelitian ini adalah sebanyak 31 perusahaan yang ditemukan dengan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa corporate social responsibility berpengaruh terhadap nilai perusahaan, kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan, kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan, kepemilikan keluarga berpengaruh terhadap nilai perusahaan, dan kepemilikan asing tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/3933/FEB-AK/2023
Uncontrolled Keywords: Corporate Social Responsibility, Struktur Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Keluarga, Kepemilikan Asing Terhadap Nilai Perusahaan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Akuntansi > Kepemilikan Manajerial
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 16 Mar 2023 02:43
Last Modified: 05 Apr 2023 04:02
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/2644

Actions (login required)

View Item
View Item