DAHLIA, HILIYAH (2022) PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN MOTIVASI EKSTRINSIK TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. KELMAN SUMBER BAHARI JEMBRANA. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4438.FEB-MAN.2021.Abstrak.pdf - Other
Download (134kB)
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4438.FEB-MAN.2021.Bab 1 Bab 2.pdf - Other
Download (2MB)
![[thumbnail of FULL TEXT]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4438.FEB-MAN.2021.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (9MB)
Abstract
Kinerja merupakan suatu hasil kerja yang telah dilakukan oleh seseorang dalam suatu perusahaan ataupun organisasi agar dapat tercapainya tujuan dari suatu perusahaan atau organisasi tersebut serta dapat meminimalisir kerugian.. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan transformasional dan motivasi ekstrinsik terhadap kinerja karyawan pada PT Kelman Sumber Bahari Jembrana. Populasi penelitian adalah seluruh karyawan PT Kelman Sumber Bahari Jembrana. Sampel dalam penelitian ini sebanyak berjumlah 33 orang dengan teknik pengambilan sampel yaitu teknik sensus. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, studi dokumentasi, wawancara, dan kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kepemimpinan transformasional dan motivasi ekstrinsik berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT Kelman Sumber Bahari Jembrana. Penelitian selanjutnya dapat mengembangkan penelitian ini dengan menggunakan variabel lain yang secara teori mempunyai pengaruh terhadap kinerja karyawan.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | 4438 FEB-MAN/2022 |
Uncontrolled Keywords: | Kepemimpinan Transformasional, Motivasi Ekstrinsik dan Kinerja Karyawan |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 02 Sep 2022 03:40 |
Last Modified: | 01 Feb 2023 02:28 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/1537 |