SUMARDIANI, NI MADE AYU APRILYA (2022) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi pada Kantor Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang Perumahan dan Kawasan Pemukiman (PUPRKIM) Provinsi Bali). Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4271.FEB-MAN.2022-Abstrak.pdf - Other
Download (93kB)
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4271.FEB-MAN.2022-Bab 1 Bab 2.pdf - Other
Download (3MB)
![[thumbnail of FULL TEXT]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4271.FEB-MAN.2022.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (10MB)
Abstract
Adanya Gaya Kepemimpinan dapat mempengaruhi Kinerja Karyawan karena mulai menurunnya produktivitas Kinerja Karyawan dan terjadinya kesalahpahaman antar karyawan seperti kurangnya komunikasi. Stress Kerja juga harus diperhatikan karena kurang harmonisnya hubungan karyawan dengan karyawan yang lain sehingga menyebabkan ketidaknyamanan dalam bekerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan Pada Kantor Dinas PUPRKIM Provinsi Bali. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan Kantor Dinas PUPRKIM Provinsi Bali serta pengambilan sampel penelitian ini sebanyak 60 orang. Metode analisis yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Gaya Kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan serta Stres Kerjaberpengaruh negatif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan. Peneliti selanjutnya diharapkan diharapkan dapat menambahkan faktor lain yang mempengaruhi Kinerja Karyawan seperti Motivasi, Kepemimpinan dan Disiplin Kerja.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | 4271 FEB-MAN/2022 |
Uncontrolled Keywords: | Gaya Kepemimpinan, Stres Kerja, Kinerja Karyawan |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 23 Jul 2022 02:16 |
Last Modified: | 01 Feb 2023 02:55 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/1261 |