ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL SEBELUM DAN SAAT PANDEMI COVID-19PADA SIMPANG JALAN RAYA DALUNG DAN JALAN RAYA BUDUK, KABUPATEN BADUNG

WIGUNA, PUTU AGUS ARIE SATYA (2021) ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL SEBELUM DAN SAAT PANDEMI COVID-19PADA SIMPANG JALAN RAYA DALUNG DAN JALAN RAYA BUDUK, KABUPATEN BADUNG. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
SKRIPSI PUTU AGUS ARIE SATYA WIGUNA_watermark-5.pdf - Other

Download (600kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
SKRIPSI PUTU AGUS ARIE SATYA WIGUNA_watermark-11-43.pdf - Other

Download (5MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI PUTU AGUS ARIE SATYA WIGUNA_watermark.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (27MB)

Abstract

Persimpangan jalan merupakan tempat bertemu kendaraan dari berbagai arah dan merubah arah seperti yang terjadi pada persimpangan Jalan Raya Dalung dan Jalan Raya Buduk. Pada saat ini terjadi pengurangan pergerakan masyarakat untuk keluar dari rumah yang disebabkan oleh penyebaran virus Covid-19 sehingga pergerakan kendaraan tidak akan seperti biasanya. Oleh karena itu untuk mengetahui perbandingan lalu lintas pada saat sebelum pandemic Covid 19 dan saat pandemic Covid 19 yang terjadi pada persimpangan Jalan Raya Dalung-Jalan Raya Buduk maka dilakukan analisis kinerja simpang tak bersinyal berdasarkan pedoman Manual Kapasitas jalan Indonesia (MKJI) 1997. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan survey di lapangan menggunakan kamera video untuk mendapatkan data primer, kemudian dikanjutkan dengan melakukan olah data menggunakan alat bantu laptop dengan menggunakan acuan pada Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI 1997) dengan program Microsoft Exel. Berdasarkan hasil analisis sebelumnya pada saat sebelum pandemic didapatkan jumlah arus total (Q) = 4600.9 smp/jam, dengan kapasitas simpang (C) = 2381.945 smp/jam dan derajat Kejenuhan (DS) = 1.93. Dapat disimpulkan bahwa simpang Jalan Raya Dalung dan Jalan Raya Buduk pada saat pandemic Covid 19 menurun dengan memperoleh jumlah arus total (Q) = 2614.4 smp/jam, dengan kapasitas simpang (C) = 2419.99 smp/jam dan derajat Kejenuhan (DS) = 1.08 dengan kondisi standar DS = 0,75.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/219/FT-SIP/2021
Uncontrolled Keywords: Simpang Tak Bersinyal, Kapasitas, Derajat Kejenuhan
Subjects: F. TEKNIK > Teknik Transportasi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 16 Jun 2022 04:50
Last Modified: 27 Jan 2023 05:01
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/856

Actions (login required)

View Item
View Item