DEWI, NI KETUT EVANA (2025) PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, PROFITABILITAS, AKTIVITAS DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2020-2022. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4827 FEB-AK BAB I-II.pdf - Other
Download (852kB)
![[thumbnail of FULL TEXT]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4827 FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Abstract
Return saham merupakan tingkat keuntungan yang diperoleh oleh parainvestor dari kegiatan investasi yang telah dilakukan Seorang investor tentuberharap untuk memperoleh return yang tinggi dari investasi yang dilakukan, tetapisemakin tinggi tingkat return, semakin tinggi pula risiko yang harus dihadapiinvestor. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh likuiditas,leverage, profitabilitas, aktivitas dan kebijakan dividen terhadap return saham padaperusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.Sampel dalam penelitian ini berjumlah 25 perusahaan pada sektorpertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2020-2022. Penentuansampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling.Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis regresilinear berganda.Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh positifterhadap return saham, sedangkan likuiditas, leverage, aktivitas dan kebijakandividen tidak berpengaruh terhadap return saham. Penelitian selanjutnya dapatmengembangkan penelitian ini dengan menggunakan variabel lain secara teorimempunyai pengaruh terhadap return saham, seperti ukuran perusahaan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/4827/FEB-AK/2025 |
Uncontrolled Keywords: | return saham, likuiditas, leverage, profitabilitas, aktivitas dan kebijakan dividen |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Pertambangan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi |
Depositing User: | adhi satriawan |
Date Deposited: | 14 Apr 2025 03:42 |
Last Modified: | 14 Apr 2025 03:42 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/8356 |