PENGARUH BRAND IMAGE, STORE ATMOSPHERE, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP REPURCHASE INTENTION PADA CORNER HOUSE VAPE ABIANSEMAL

PRAMANA, I PUTU ADI (2025) PENGARUH BRAND IMAGE, STORE ATMOSPHERE, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP REPURCHASE INTENTION PADA CORNER HOUSE VAPE ABIANSEMAL. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.6723 FEB-MAN BAB I-II.pdf - Other

Download (487kB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.6723 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Prediksi terbaik mengenai perilaku seseorang adalah berdasarkan minatorang tersebut, yang didasari oleh kepercayaan individu atas hasil dari perilakuyang dilakukan oleh persepsi individu atas pandangan orang-orang terdekatindividu terhadap perilaku yang dilakukan. Penelitian ini bertujuan untukmengetahui pengaruh brand image, store atmosphere dan kualitas produk terhadaprepurchase intention. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif.Populasi yang digunakan adalah konsumen yang pernah mengunjungi danmelakukan pembelian di Corner House Vape Abiansemal dan sampel sebanyak 119orang. Teknik analisis data menggunakan Uji Validitas, Uji Reabilitas, Uji AsumsiKlasik, Anaisis Regresi Linier Berganda, Uji Korelasi Berganda, KoefisienDeterminasi, Uji F dan Uji t. Dari hasil penelitian diperoleh hasil brand imageberpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention, store atmosphereberpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention, dan kualitasproduk berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention. Saranyang dapat diberikan peneliti adalah Corner House Vape Abiansemal diharapkanmenyediakan ruangan yang lebih nyaman, dengan melakukan penataan padaruangan, selalu menyediakan produk yang lebih unggul dari pesaing, dan selalumenyediakan produk yang berkualitas dan pelayanan yang baik.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/6723/FEB-MAN/2025
Uncontrolled Keywords: Brand Image, Store Atmosphere, Kualitas Produk, Repurchase Intention
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Repurchase Intention
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: adhi satriawan
Date Deposited: 25 Feb 2025 02:21
Last Modified: 25 Feb 2025 02:21
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/8211

Actions (login required)

View Item
View Item