PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KOMUNIKASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PESSO CAFE DENPASAR

PUTRI, PUTU AYU AMELIA (2025) PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KOMUNIKASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PESSO CAFE DENPASAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.6715 FEB-MAN BAB I-II.pdf - Other

Download (419kB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.6715 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Kinerja karyawan merupakan faktor penting dalam keberhasilanoperasional perusahaan. Kinerja karyawan sangat di pengaruhi oleh kecerdasanemosional, komunikasi kerja dan lingkungan kerja yang mereka miliki. Penelitianini bertujuan menjelaskan pengaruh kecerdasan emosional, komunikasi kerja danlingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada Pesso Cafe Denpasar.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan pesso CafeDenpasar. Sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 40 responden, teknikpengambilan sampel menggunakan metode sampling jenuh dimana seluruhpopulasi dijadikan sampel. Teknik analisis yang digunakan pada penelitian iniadalah analisis regresi linier berganda.Hasil penelitian menunjukkan bahwa kecerdasan emosional berpengaruhpositif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Pesso Cafe Denpasar. SertaKomunikasi kerja dan lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadapkinerja karyawan pada Pesso Cafe Denpasar. Saran bagi penelitian selanjutnyadapat mengembangkan penelitian ini dengan menambahkan variabel lain yangdapat mempengaruhi kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/6715/FEB-MAN/2025
Uncontrolled Keywords: Kecerdasasan Emosional, Komunikasi Kerja, Lingkungan Kerja dan Kinerja Karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: adhi satriawan
Date Deposited: 19 Feb 2025 02:42
Last Modified: 19 Feb 2025 02:42
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/8166

Actions (login required)

View Item
View Item