PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA HOTEL INFINITY 8 KAB. BADUNG

AGIL, RADEN MAS SAID (2025) PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA HOTEL INFINITY 8 KAB. BADUNG. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.6617.FEB-MAN-15-45.pdf - Other

Download (258kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.6617.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Menghadapi era persaingan yang semakin ketat, perusahaan harus meningkatkan efisiensi operasionalnya guna mencapai tujuan perusahaan. Melalui kecerdasan emosional, karakteristik pekerjaan dan iklim organisasi serta didukung dengan memiliki sumber daya manusia yang berkualitas tentunya dapat meningkatkan kinerja karyawan dalam suatu perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kecerdasan emosional, karakteristik pekerjaan dan iklim organisasi terhadap kinerja karyawan pada Hotel Infinity 8 Kab. Badung. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan tetap Hotel Infinity 8 Kab. Badung dengan jumlah sampel sebanyak 60 responden. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan observasi, wawancara, kusioner dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian analisis deskriptif, uji instrumen, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, analisis korelasi berganda, analisis determinan, uji F, uji t. Hasil Penelitian menunjukkan iklim organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Hotel Infinity 8 Kab. Badung. Sedangkan kecerdasan emosional dan karakteristik pekerjaan tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan pada Hotel Infinity 8 Kab. Badung.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/6617/FEB-MAN/2025
Uncontrolled Keywords: kecerdasan emosional, karakteristik pekerjaan, iklim organisasi, kinerja karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: ib indra pratama
Date Deposited: 19 Feb 2025 01:16
Last Modified: 19 Feb 2025 01:16
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/8160

Actions (login required)

View Item
View Item