PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, SEMANGAT KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA YAYASAN BALI SARASWATI KABUPATEN GIANYAR

SUKMASARI, NI MADE (2024) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, SEMANGAT KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA YAYASAN BALI SARASWATI KABUPATEN GIANYAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.6495.FEB-MAN_BAB I-II.pdf - Other

Download (263kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.6495.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (973kB)

Abstract

Salah satu faktor yang mempengaruhi tingkat keberhasilan suatu organisasi ialah kinerja karyawannya. Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan adalah budaya organisasi, semangat kerja, dan kepuasan kerja. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi, semangat kerja, dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan pada Yayasan Bali Saraswati Kabupaten Gianyar. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan Yayasan Bali Saraswati di Kabupaten Gianyar yang berjumlah 40 karyawan. Jumlah sampel yang digunakan adalah keseluruhan jumlah karyawan Yayasan Bali Saraswati Kabupaten Gianyar. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan budaya Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Yayasan Bali Saraswati Kabupaten Gianyar. Semangat Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Yayasan Bali Saraswati Kabupaten Gianyar. Kepuasan Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Yayasan Bali Saraswati Kabupaten Gianyar.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/6495/FEB-MAN/2024
Uncontrolled Keywords: budaya organisasi, semangat kerja, kepuasan kerja, kinerja karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: ib indra pratama
Date Deposited: 11 Dec 2024 04:01
Last Modified: 11 Dec 2024 04:01
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/7717

Actions (login required)

View Item
View Item