PENGARUH MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 KUTA UTARA

LAKSMI, NI NYOMAN AR (2024) PENGARUH MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 KUTA UTARA. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
473.FKIP-MAT-16-49.pdf - Other

Download (418kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
473.FKIP-MAT.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

Berdasarkan hasil PISA 2018 dinyatakan bahwa hasil belajar matematika peserta didik di sekolah menengah pertama masih tergolong rendah. Agar peserta didik dapat lebih aktif dalam proses pembelajaran maka dibutuhkan model pembelajaran yang efektif. Model pembelajaran yang efektif diterapkan yaitu model discovery learning. Model discovery learning adalah model pembelajaran yang menuntut peserta didik terlibat aktif dalam proses pembelajaran dan mampu menemukan sendiri suatu konsep pembelajaran. Agar lebih efektif model pembelajaran dapat didukung dengan media pembelajaran sehingga peserta didik dapat dengan mudah menemukan konsepnya dengan sendiri. Salah satu media pembelajaran yang sesuai digunakan dalam proses pembelajaran yaitu media pembelajaran geogebra.
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh positif dan seberapa besar pengaruh dari Model Discovery Learning berbantuan geogebra terhadap hasil belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kuta Utara. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yaitu penelitian eksperimen. Design penelitin ini yaitu Posttest Only Control Group. Populasi penelitian ini yaitu selutuh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Kuta Utara yaitu sejumlah 407 siswa. Pada penelitian ini menggunakan teknik Cluster Random Sampling untuk pengambilan sampelnya sehingga diperoleh dua kelas yaitu kelas VIII F sebagai kelas Kontrol dan kelas VIII I sebagai kelas eksperimen.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/473/FKIP-MAT/2024
Uncontrolled Keywords: Hasil Belajar, Model Discovery Learning, Geogebra
Subjects: F. KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (Matematika)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: kadek gandarini
Date Deposited: 16 Jan 2025 05:28
Last Modified: 16 Jan 2025 05:34
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/7451

Actions (login required)

View Item
View Item