Mahendra, I Putu Wahyu (2021) PENGARUH LINGKUNGAN KERJA KECERDASAN EMOSIONAL DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA GURU DAN KARYAWAN PADA SMA NEGERI 4 DENPASAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4088 FEB-MAN BAB I-II.pdf - Other
Download (365kB)
![[thumbnail of FULL TEXT]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4088 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Abstract
Kinerja adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas seorang pegawai atas kemampuan usaha, kesempatan, dan kecakapan dalam melaksanakan tugasnya sesuai tanggung jawab yang diberikan kepadanya, dalam rangka mencapai tujuan organisasi secara legal, tidak melanggar hukum dan sesuai dengan moral maupun etika. Kinerja karyawan dapat dipengaruhi oleh Lingkungan Kerja, Kecerdasan Emosional dan Stres Kerja. Hal tersebut juga terjadi di Sma Negeri 4 Denpasar, maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kecerdasan Emosional dan Stres Kerja terhadap kinerja karyawa pada Sma Negeri 4 Denpasar. Penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 44 orang responden Guru dan Pegawai PNS Sma Negeri 4 Denpasar. Teknik analisis data dengan analisis regresi linier berganda, analisis determinasi, analisis korelasi berganda, dan uji f serta uji t. Berdasarkan hasil analisis diperoleh hasil Lingkungan Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Kecerdasan Emosional berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karryawan. Stres Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Hal ini berarti semakin tinggi Lingkungan Kerja, Kecerdasan Emosional dan Stres Kerja, maka kinerja karyawan semakin meningkat.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R.4088 FEB-MAN / 2021 |
Uncontrolled Keywords: | Lingkungan Kerja, Kecerdasan Emosional, Stres Kerja, dan Kinerja Karyawan |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | adhi satriawan |
Date Deposited: | 24 Oct 2024 02:54 |
Last Modified: | 24 Oct 2024 02:54 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/7347 |