Prihadi, Rahma Ayu (2024) Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Desa Padangsambian Klod Denpasar. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Bab I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.6441.FEB-MAN_BAB I-II.pdf - Other
Download (324kB)
![[thumbnail of Full text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.6441.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Abstract
Kinerja pegawai merupakan salah satu faktor utama yang dapat mempengaruhi kemajuan suatu organisasi, sehingga diperlukan upaya untuk dapat meningkatkan kinerja pegawai. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja, motivasi, dan budaya organisasi terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini dilakukan pada Kantor Desa Padangsambian Klod Denpasar. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Kantor Desa Padangsambian Klod Denpasar yaitu 36 orang. Penelitian ini menggunakan metode sensus atau sampling jenuh untuk penentuan sampel.Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dokumentasi, dan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis regresi linier melalui program SPSS versi 25. Berdasarkan hasil analisis, penelitian ini menunjukkan bahwa disiplin kerja berpengaruh positf dam signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Desa Padangsambian Klod Denpasar. Motivasi berpengaruh positf dam signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Desa Padangsambian Klod Denpasar. Budaya organisasi berpengaruh positf dam signifikan terhadap kinerja pegawai pada Kantor Desa Padangsambian Klod Denpasar.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/6441/FEB-MAN/2024 |
Uncontrolled Keywords: | Disiplin Kerja, Motivasi, Budaya Organisasi, Kinerja Pegawai |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Pegawai |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | bagus indra |
Date Deposited: | 23 Jul 2024 01:54 |
Last Modified: | 23 Jul 2024 01:54 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6752 |