Analisis Nilai Tambah Pengolahan Kopi Robusta Di PT. Darma Santhika Desa Pujungan Kecamatan Pupuan Kabupaten Tabanan

Wanggur, Gregorius (2022) Analisis Nilai Tambah Pengolahan Kopi Robusta Di PT. Darma Santhika Desa Pujungan Kecamatan Pupuan Kabupaten Tabanan. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.366.FPB-AGB_BAB I-II.pdf - Other

Download (86kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.366.FPB-AGB.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (602kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian yang berjudul Analisis nilai tambah pengolahan kopi robusta di PT Darma Shantika desa pujungan kecamatan pupuan kabupaten tabanan adalah 1.) untuk mengientifikasi proses pengolahan kopi robusta dari kopi kering menjadi kopi kering. 2) untuk menganalisis nilai tambah pengolahan kopi robusta. Penelitian ini dilaksanakan selama satu semester dari bulan Desember 2021 sampai bulan Februari 2022. Lokasi penelitian ditentukan dengan metode purposive sedangkan sampel ditentukan dengan sampling jenuh ( sampel jenuh) dengan jumlah responden 25 orang karyawan pekerja pengolahan kopi di PT. Darma Shantika. Metode analisis dalam penelitian mengunakan analisis Hayami. Hasil penelitian menujukan beberapa tahap, sortasi buah kopi, pengeringan buah kopi, pengupasan kulit buah dan kulit tanduk, sortasi dan pengeringan, penyaringan, pendingin, penghalus dan pembubuk biji kopi sangria, pengemasan, untuk mencegah terjadinya reaksi kimia yang bisa menurunkan mutu dari kopi. Hasil analisis nilai tambah pengolahan kopi robusta sebesar Rp. 59,250 dengan rasio nilai tambah sebesar 197,5%, keuntuntang yang di terima oleh PT. Darma Shantika sebesar 83,3%.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Nilai, Tambah, Pengolahan Kopi Robusta
Subjects: F. PERTANIAN DAN BISNIS > Pengolahan Kopi
Divisions: Fakultas Pertanian dan Bisnis > Agribisnis
Depositing User: bagus indra
Date Deposited: 29 Jun 2024 02:46
Last Modified: 29 Jun 2024 02:46
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6571

Actions (login required)

View Item
View Item