Kristiani, Amanda (2024) Makna Lirik Lagu Dan Pesan Moral Pada Album Lip Karya Sekai No Owari (Kajian Semiotika). Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Bab I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.77.FBA-Jepang_BAB I-II.pdf - Other
Download (374kB)
![[thumbnail of Full text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.77.FBA-Jepang.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (787kB)
Abstract
Skripsi ini mengkaji tentang makna dan pesan moral pada lirik lagu yang terdapat dalam album Lip karya Sekai No Owari. Sumber data yang digunakan dalam skripsi ini berupa lirik Sazanka, Rain, Heyho!! Dari album Lip yang dirilis pada 27 Februari 2019. Skripsi ini dianalisis menggunakan teori semiotika Roland Barthes. Metode dan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik simak, teknik catat. Metode dan teknik analisis data menggunakan metode deskriptif kualitatif. Adapun penyajian hasil analisis data dengan metode informal. Hasil dari penelitian ini menemukan adanya makna denotasi, konotasi dan mitos. Setelah menemukan makna denotasi, konotasi kemudian diklasifikasikan ke bentuk pesan moral dengan menggunakan teori Magnis Suseno yang membagi pesan moral menajadi tujuh bagian. Pada skripsi ini ditemukan 3 bagian pesan moral dari teori Magnis Suseno yaitu pesan moral tanggung jawab terdapat pada lagu Sazanka yang menggambarkan usaha seseorang untuk tetap bertanggung jawab dalam menggapai cita-cita, lalu pesan moral realistis dan kritis yang ada di lagu Rain yang menggambarkan seseorang harus berpikir secara realistis dan kritis dalam menghadapi cobaan kehidupan, lalu pesan moral menjadi diri sendiri yang terdapat pada lagu Hey ho!! Yang menggambarkan seseorang yang pada awalnya kehilangan jati dirinya dan kini seseorang itu bisa menjadi dirinya sendiri lagu ini meberikan pelajaran bahwa akan lebih baik melakukan sesuatu sesuai yang diri sendiri inginkan.
本研究では「世界の終わり」のアルバム「Lip」の中の 3 つの曲の歌 詞の意味と道徳的: 記号論の考察の過程について行なった。2019 年 2 月 27 日に出品された「Lip」というア ルバムの中の「さざんか」と「Rain」と「Hey ho!!」という歌を対象にデータを ひっぱ り, ロラン・バルト記号論の理論で分析した。使用されるデータ収集方法とテクニックは、 観察テクニック、メモを取るテクニックである。そして定性的記述方法でデータを分析 した。分析結果については非公式である。 アルバム「Lip」を研究した結果、外延、内包、神話の意味がある。外延的な意 味を見つけた後、道徳的メッセージを 7 つの部分に分割するスセーノのマグニス理論を 使用して、内包は道徳メッセージの形式に分類される。この論文では、マグニス・スセ ーノの理論からの道徳的メッセージの 3 つの部分がある。すなわち、目標を達成するた めに責任を持ち続けようとする人の努力を表す歌「サザンカ」に見られる責任の道徳的 メッセージ、そして、次の現実的かつ批判的な道徳的メッセージである。 「Rain」とい う曲では、人は人生の試練に直面する際に現実的かつ批判的に考える必要があると歌わ れており、「Hey ho!!」という曲には、自分らしくあるという道徳的なメッセージが込め られている。 最初はアイデンティティを失っていた人が、今では自分らしくいられるよ うになったという曲で、自分のやりたいことに従って何かをしたほうが良いという教訓 をこの曲は教えてくれる。
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Semiotika, Roland Barthes. Makna, Lagu, Pesan Moral, Lip |
Subjects: | F. BAHASA ASING > Sastra Jepang > Semiotika |
Divisions: | Fakultas Bahasa Asing > Sastra Jepang |
Depositing User: | bagus indra |
Date Deposited: | 15 Jun 2024 04:08 |
Last Modified: | 15 Jun 2024 04:08 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6503 |