Analisis Kesalahan Berbahasa Indonesia dalam Penulisan Cerita Pendek Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Abiansemal Tahun Ajaran 2023/2024

Maryani, Ni Putu Saptari (2024) Analisis Kesalahan Berbahasa Indonesia dalam Penulisan Cerita Pendek Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Abiansemal Tahun Ajaran 2023/2024. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.475.FKIP-INDO_BAB I-II.pdf - Other

Download (187kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.475.FKIP-INDO.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (767kB)

Abstract

Siswa lebih terbiasa dengan bahasa informal yang digunakan di media sosial daripada bahasa formal yang seharusnya digunakan dalam penulisan cerita pendek. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Berdasarkan data yang diperoleh, dalam menganalisis data ditemukan kesalahan berbahasa yang terdapat pada penulisan cerita pendek siswa dengan memiliki kategori ketidakefektifan kalimat yang ditemukan sebanyak 7 kalimat, diksi yang ditemukan sebanyak 11 kata, afiksasi yang ditemukan sebanyak 4 kata, penulisan ejaan yang ditemukan sebanyak 33 kalimat, dan unsur serapan yang ditemukan sebanyak 7 kata. Berdasarkan data yang diperoleh melalui kategori tersebut, ditemukan bahwa siswa masih sering menggunakan kosakata yang salah, dalam menulis kalimat dan merangkai kata menjadi kalimat. Kemunculan kesalahan disebabkan oleh beberapa faktor penyebab yang mempengaruhi dalam penulisan yang peneliti temukan dari hasil wawancara dengan siswa. Kesalahan yang dilakukan siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Abiansemal pada penulisan cerita pendek meliputi faktor keterbatasan penguasaan kosakata, faktor kebiasaan penggunaan bahasa informal, dan prestise keinginan menunjukan bahasa pembicara maupun golongan terdidik menggunakan kata maupun kalimat.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kesalahan Berbahasa, Penulisan Cerpen, Siswa
Subjects: F. KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (Bahasa Indonesia) > Penulisan Cerpen
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: bagus indra
Date Deposited: 13 Jun 2024 04:50
Last Modified: 13 Jun 2024 04:50
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6461

Actions (login required)

View Item
View Item