PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI FINANSIAL, DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. COCA - COLA EUROPACIFIC PARTNERS INDONESIA – BALINUSA OPERATIONS

PRANATA, I KOMANG YUDI (2024) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI FINANSIAL, DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. COCA - COLA EUROPACIFIC PARTNERS INDONESIA – BALINUSA OPERATIONS. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
2002612010218-15-53.pdf - Other

Download (184kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
2002612010218.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Kontribusi terbesar perusahaan untuk mencapai kinerja dan operasional perusahaan yang optimal dapat dilihat pada kinerja karyawan. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Keseimbangan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, kompensasi finansial, dan iklim organisasi terhadap kinerja karyawan. Populasi penelitian adalah seluruh karyawan PT. Coca-Cola Europacific Partners Indonesia-Balinusa Operations yang berjumlah 80 orang dengan Sampel penelitian menggunakan seluruh populasi berjumlah 80 orang yang menggunakan Metode Sensus. Teknik analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda, Uji F dan Uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel gaya kepemimpinan, kompensasi finansial, dan iklim organisasi masing-masing mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil penelitian ini diharapkan dapat digunakan oleh PT. Coca-Cola Europacific Partners Indonesia-Balinusa Operations sebagai bahan pertimbangan untuk membuat kebijakan dalam perusahaan sehingga dapat meningkatkan kinerja karyawan yang akan datang.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/5934/FEB-MAN/2024
Uncontrolled Keywords: gaya kepemimpinan, kompensasi finansial, iklim organisasi, kinerja karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: kadek gandarini
Date Deposited: 15 May 2024 05:57
Last Modified: 20 May 2024 03:34
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6252

Actions (login required)

View Item
View Item