Widarmana, I Gede Rian (2023) Pengaruh Komunikasi, Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Kantor Desa Buduk. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Bab I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4981.FEB-MAN_BAB I-II.pdf - Other
Download (241kB)
![[thumbnail of Full text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4981.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Abstract
Sumber daya manusia (SDM) merupakan kunci pokok yang harus diperhatikan, dengan segala kebutuhannya dalam sebuah perusahaan, organisasi maupun instansi pemerintah. Sumber daya manusia adalah ujungtombak yang akan menentukan keberhasilan pelaksanaan kegiatan dalam perusahaan dan juga merupakan factor krisis yang dapat menetukan maju mundur serta hidup matinya sebuah perusahaan.. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komunikasi, motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada Kantor Desa Buduk. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 35 orang, karena jumlah populasi kurang dari 100, maka seluruh karyawan diambil sebagai responden penelitian. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode kuesioner, dan diukur dengan menggunakan skala likert. Teknik analisis yang digunakan adalah teknikanalisis regresi linier berganda. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa komunikasi, motivasi dan disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Kantor Desa Buduk. Penelitian selanjutnya diharapkantidak berpaku pada faktor-faktor dalam penelitian ini, namu dapat menambahkan faktor- faktor lainnya yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Komunikasi, Motivasi, Disiplin Kerja, Kinerja Karyawan |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Disiplin Kerja F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | ida bagus indra pratama |
Date Deposited: | 02 May 2024 04:51 |
Last Modified: | 02 May 2024 04:51 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6108 |