Pengaruh Karakteristik Individu, Kompetensi, dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Vegas Viva Ventury Bali

Sari, Ni Gusti Ayu Ade Dwi Yosiana (2022) Pengaruh Karakteristik Individu, Kompetensi, dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Vegas Viva Ventury Bali. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.4979.FEB-MAN_BAB I-II.pdf - Other

Download (296kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.4979.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan di PT. Vegas Viva Ventury Bali, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari Karakteristik Individu, Kompetensi dan Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Vegas Viva Ventury Bali. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 45 responden dengan menggunakan metode simple random sampling. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik individu dan komunikasi berpengaruh posistif dan signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Vegas Viva Ventury Bali sedangkan kompetensi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Vegas Viva Ventury Bali.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Karakteristik Individu, Kompetensi, Komunikasi, Kinerja Karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan
F. EKONOMI DAN BISNIS > Kompetensi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: ida bagus indra pratama
Date Deposited: 02 May 2024 03:34
Last Modified: 02 May 2024 03:34
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6105

Actions (login required)

View Item
View Item