PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR, SELF EFFICACY, DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANGLI

JULIANTARI, NI PUTU ARYA (2024) PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR, SELF EFFICACY, DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANGLI. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.5635 FEB-MAN (1).pdf - Other

Download (307kB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.5635 FEB-MAN (2).pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Abstrak

Sumber daya manusia optimal berkaitan dengan kinerja mereka yangmumpuni mencapai tujuan organisasi secara efektif dan efisien. Kinerja pegawaidalam suatu organisasi akan menggambarkan kualitas dari organisasi tersebut.Selain menggambarkan kualitas organisasi, kinerja pegawai menjadi salah satufaktor yang memegang peranan penting dalam proses pencapaian tujuan darisebuah organisasi. Baik buruknya kinerja pegawai dapat dipengaruhi oleh beberapafaktor seperti pengembangan karir, self efficacy dan lingkungan kerja fisik.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengembangan karir,self efficacy, dan lingkungan kerja fisik terhadap kinerja pegawai. Lokasi penelitianini pada Dinas Kesehatan Kabupaten Bangli. Populasi dari penelitian ini adalahpegawai Dinas Kesehatan Kabupaten Bangli dan sampel sebanyak 64 pegawai yangditentukan dengan teknik sampling jenuh. Teknik analisis data menggunakan UjiValiditas, Uji Reliabilitas, Uji Asumsi Klasik, Analisis Regresi Linier Berganda,Uji Korelasi Berganda, Koefisien Determinasi, Uji F dan Uji t.Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan karir berpengaruhpositif dan signifikan terhadap kinerja pegawai, self efficacy berpengaruh positifdan signifikan terhadap kinerja pegawai, dan lingkungan kerja fisik berpengaruhpositif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Saran yang dapat diberikan penelitiadalah Dinas Kesehatan Kabupaten Bangli hendaknya memberikan sosialisasimengenai tata cara pengembangan karir kepada pegawai, melakukan penataanulang pada ruang kerja agar menjadi lebih nyaman, selalu memberikan motivasikepada karyawan dan bersedia membantu pegawai apabila mengalamipermasalahan dalam menyelesaikan pekerjaan.

Abstract

Optimal human resources are related to their performance that is qualifiedto achieve organizational goals effectively and efficiently. The performance ofemployees in an organization will describe the quality of the organization. Inaddition to describing the quality of the organization, employee performance is oneof the factors that play an important role in the process of achieving the goals of anorganization. Good and bad employee performance can be influenced by severalfactors such as career development, self-efficacy and physical work environment.This study aims to determine the effect of career development, self efficacy,and physical work environment on employee performance. The location of thisstudy is at the Bangli District Health Office. The population used employees at theBangli District Health Office and a sample of 64 employees determined bysaturated sampling techniques. Data analysis techniques use Validity Test,Reliability Test, Classical Assumption Test, Multiple Linear Regression Analysis,Multiple Correlation Test, Coefficient of Determination, F Test and t Test.The results showed that career development had a positive and significanteffect on employee performance, self efficacy had a positive and significant effecton employee performance, and the physical work environment had a positive andsignificant effect on employee performance. The advice that can be given byresearchers is that the Bangli District Health Office should provide socializationon career development procedures to employees, rearrange the workspace to bemore comfortable, always provide motivation to employees and be willing to helpemployees if they experience problems in completing work.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.5635 FEB-MAN / 2024
Uncontrolled Keywords: Pengembangan Karir, Self Efficacy, Lingkungan Kerja Fisik, Kinerja Pegawai
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Pegawai
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: dewa adhi satriawan
Date Deposited: 29 May 2024 02:48
Last Modified: 29 May 2024 02:48
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/6102

Actions (login required)

View Item
View Item