Persepsi Wajib Pajak Terhadap Penggelapan Pajak

Sandy, Putu Ayu Martina Egtiana (2023) Persepsi Wajib Pajak Terhadap Penggelapan Pajak. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.4243.FEB-AK_BAB I-II.pdf - Other

Download (135kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.4243.FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (624kB)

Abstract

Penggelapan pajak merupakan usaha meringankan beban pajak dengan cara melanggar undang-undang. Wajib pajak cenderung memiliki persepsi penggelapan pajak penggelapan pajak dikarekan kurangnya kesadaran dalam perpajakan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan memperoleh bukti empiris pengaruh keadilan pajak, sistem pajak, kemungkinan terdeteksinya kecurangan, tarif pajak, dan saksi pajak pada persepsi wajib badan terhadap penggelapan pajak. Populasi dalam penelitian ini adalah wajip pajak di KPP Pratama Denpasar Timur. Jumlah sampel yang akan digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 wajib pajak badan dengan metode Slovin. Alat analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah uji regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keadilan pajak dan sistem pajak berpengaruh positif pada persepsi wajib pajak badan terhadap penggelapan pajak. Sedangkan kemungkinan terdeteksinya kecurangan, tarif pajak, sanksi pajak tidak berpengaruh pada persepsi wajib pajak badan terhadap penggelapan pajak. Saran untuk penelitian ini bisa menggunakan google form untuk memudahkan menyebarkan kuisioner secara online karena sebagian wajib pajak sudah menggunakan aplikasi E-SPT.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: keadilan pajak, sistem pajak, kemungkinan terdeteksinya kecurangan, tarif pajak, sanksi pajak
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Akuntansi > Pajak
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: ida bagus indra pratama
Date Deposited: 13 Feb 2024 02:16
Last Modified: 13 Feb 2024 02:16
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/5581

Actions (login required)

View Item
View Item