TRISNA, I NYOMAN (2023) PENGARUH LOKASI, PROMOSI, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI TELUR AYAM MERAH DI SEGARA FARM GIANYAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5653 FEB-MAN (1).pdf - Other
Download (182kB)
![[thumbnail of FULL TEXT]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.5653 FEB-MAN (2).pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Abstract
Persaingan dunia usaha saat ini semakin berkembang dan bervariasi, seiringdengan pesatnya perkembangan bisnis. Menghadapi persaingan dunia usahamemerlukan upaya yang maksimal agar dapat tetap memiliki eksistensi. Penelitianini bertujuan untuk meneliti pengaruh lokasi, promosi dan kualitas produkterhadap minat beli telur ayam merah di Segara Farm Gianyar. Pengambilansampel dilakukan dengan teknik Accidental Sampling. Populasi di dalam penelitianini adalah 108 orang dari seluruh total pelanggan Segara Farm. Metodepengumpulan data yakni wawancara, kuesioner dan observasi. Teknik analisisyang digunakan adalah analisis regresi linear berganda, uji validitas, ijireliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, analisis koefisiendeterminasi dan uji t melalui program SPSS versi 26. Bedasarkan hasil analisis,penelitian ini menunjukan bahwa lokasi berpengaruh positif dan signifikanterhadap minat beli telur ayam merah di Segara Farm, ini berarti bahwa semakinbaik lokasi maka minat beli pada Segara Farm juga akan meningkat. Promosiberpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli telur ayam merah di SegaraFarm, ini berarti semakin baik promosi maka minat beli pada Segara Farm jugaakan meningka. Kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadapminat beli telur ayam merah di Segara Farm, ini berarti bahwa semakin baikkualitas produk maka minat beli pada Segara Farm juga akan meningkat.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R.5653 FEB-MAN / 2024 |
Uncontrolled Keywords: | Lokasi, Promosi, Kualitas Produk , Minat Beli |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Minat Beli (Purchase Intention) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | dewa adhi satriawan |
Date Deposited: | 07 Feb 2024 01:28 |
Last Modified: | 07 Feb 2024 01:28 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/5533 |