PENGARUH LIKUIDITAS, ECONOMIC VALUE ADDED, DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON ASSET DAN EARNING PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2020-2022

MAHAYUNI, KADEK DWI PUTRI (2023) PENGARUH LIKUIDITAS, ECONOMIC VALUE ADDED, DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON ASSET DAN EARNING PER SHARE TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN FOOD & BEVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2020-2022. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.4352 FEB-AK BAB I-II.pdf - Other

Download (212kB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.4352 FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (670kB)

Abstract

Return saham merupakan salah satu faktor yang memotivasi investorberinvestasi dan juga merupakan hasil investasi yang diperoleh selama beberapaperiode tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh likuiditas,economic value added, debt to equity ratio, return on asset dan earning per shareterhadap return saham pada perusahaan food and beverage yang terdaftar di BursaEfek Indonesia tahun 2020-2022. Variabel independen meliputi likuiditas,economic value added, debt to equity ratio, return on asset dan earning per share.Sampel penelitian ini adalah sebanyak 27 perusahaan yang ditentukandengan menggunakan metode purposive sampling. Periode penelitian selama 3tahun sehingga jumlah amatan sebanyak 81 data. Teori yang digunakan dalampenelitian ini adalah teori sinyal (Signalling Theory). Jenis data yang diguakanadalah data sekunder. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian iniadalah teknik analisis regresi linier bergandaHasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa variabel likuiditas danearning per share berpengaruh positif terhadap return saham. Sementara itu,variabel economic value added, debt to equity ratio dan return on asset tidakberpengaruh terhadap return saham.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.4352 FEB-AK / 2023
Uncontrolled Keywords: return saham, likuiditas, economic value added, debt to equity ratio, return on asset dan earning per share.
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Akuntansi > Return Saham
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: dewa adhi satriawan
Date Deposited: 30 Jan 2024 02:32
Last Modified: 30 Jan 2024 02:32
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/5378

Actions (login required)

View Item
View Item