PENGARUH WAKTU PENDIAMAN TERHADAP KUANTITAS HASIL VIRGIN COCONUT OIL (VCO) MENGGUNAKAN METODE FERMENTASI

YANTI, NI PUTU INDRI DEWI (2021) PENGARUH WAKTU PENDIAMAN TERHADAP KUANTITAS HASIL VIRGIN COCONUT OIL (VCO) MENGGUNAKAN METODE FERMENTASI. Diploma thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
181082.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Virgin Coconut Oil (VCO) merupakan salah satu produk olahan tanaman kelapa yang berbentuk cair dengan warna yang bening dan berbau khas kelapa serta daya simpan yang lama. Pengolahan minyak kelapa murni (VCO) dapat dilakukan dengan berbagai teknik, salah satunya adalah dengan metode fermentasi. Santan didiamkan dengan waktu yang ditentukan yaitu 5 jam, 10 jam, 20 jam dan 24 jam, setelah itu santan dibagi menjadi 3 lapisan yaitu lapisan pertama krim,lapisan kedua minyak dan lapisan ketiga air. Kemudian hasil VCO yang didapatkan dianalisis dengan parameter warna,rasa,baud an pH. Hasil yang diperoleh dari uji organoleptis yaitu minyak yang diperoleh tidak memiliki rasa, bau khas kelapa dan berwarna bening, pada uji pH mendapatkan hasil yaitu pH 6.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya pengaruh waktu pendiaman terhadap kuantitas hasil VCO menggunakan metode fermentasi untuk menghasilkan VCO ditinjau dari lama fermentasi yaitu 5 jam, 10 jam, 20 jam dan 24 jam, uji organoleptis dan uji pH. Pada percobaan VCO menggunakan metode fermentasi ini diperoleh jumlah replikasi I sampai III yaitu 346,1 ml.Penelian ini menggunakan uji statistic One-Way Anova.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: R/422/FF-D3/2021
Uncontrolled Keywords: Buah Kelapa,Virgin Coconut Oil (VCO),Fermentasi
Subjects: F. FARMASI > Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi > Diploma Tiga Farmasi
Depositing User: kadek ganda rini
Date Deposited: 29 Jan 2024 02:25
Last Modified: 29 Jan 2024 02:25
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/5350

Actions (login required)

View Item
View Item