STRATEGI PEMASARAN TANAMAN HIAS BUNGA AGLAONEMA (Aglaonema commutatum) DI CV LINGGAYU

WATI, NOVITA DIANA (2022) STRATEGI PEMASARAN TANAMAN HIAS BUNGA AGLAONEMA (Aglaonema commutatum) DI CV LINGGAYU. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
222.FPB-AGB-7-8.pdf - Other

Download (257kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
222.FPB-AGB-19-34.pdf - Other

Download (1MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
222.FPB-AGB.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor eksternal dan faktor imternal pada pemasaran tanaman hias bunga Aglaonema dan untuk menentukan strategi pemasaran dalam usaha tanaman hias bunga Aglaonema. Penelitian ini dilakukan dari bulan Oktober sampai Desember 2021. Jenis-jenis data yang digunakan adalah data kuantitatif dan data kualitatif. Adapun sampel dalam penelitian ini adalah accidental sampling yaitu pengambilan sampel secara kebetulan, yaitu pengunjung yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti pada saat melakukan penelitian, dengan sampel yang diambil sebanyak 20 orang dari 1 orang pemilik usaha, 9 orang karyawan, 2 staf pemerintah, 3 pesaing, dan 5 konsumen. hasil penelitian ini menunjukan bahwa matriks Internal-Eksternal digunakan untuk mengetahui posisi strategi pemasaran berdasarkan dari total skor matriks IFAS dan matriks EFAS. Total skor matriks IFAS sebesar 3,329 sedangkan total skor mtrik EFAS sebesar 3,010. Berdasarkan total matriks IFAS dan matriks EFAS menempatkan strategi pemasaran tanaman hias bunga aglaonema (Aglaonema commutatum) di CV Linggayu berada pada kuadran I, artinya strategi yang dapat dilaksanakan pada cell l adalah tumbuh dan membangun.

ABSTRACT

The purpose of this study was to analyze external and internal factors in the marketing of aglaonema flower ornamental plants and to determinemarketing strategies in the aglaonema flower ornamental plant business. This research was conducted from october to desember 2021. The types of data used were quantitative data and qualitative data. The sample in thisstudy is accidental sampling,namely sampling by chance,namely visitors whocoincidentally meet with researchers while conducting research,with samples takenas many as 20 people from 1 business owner,9 employees,2 government staff 3 competitors,and 5 consumers the results of this study indicate that the internal-external matrix is used to determine the position of the marketing strategy based on the total score of the IFAS matrix and EFAS matrix. The total score for the IFAS matrix is 3,329 while the total score for EFAS matrix is 3,010. Based on the total IFAS matrix and the EFAS matrix,the marketing strategy of aglaonema flower ornamental plants (Aglaonema commutatum)in CV Linggayu is in cell 1, meaning that the strategy that can be implemented in quadrant 1 is to growand build.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: 222 FPB-AGB/2022
Uncontrolled Keywords: Tingkat kepuasan konsumen dan Keputusan pembelian
Subjects: F. PERTANIAN DAN BISNIS > Tanaman Hias
Divisions: Fakultas Pertanian dan Bisnis > Agribisnis
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 13 Apr 2022 05:10
Last Modified: 27 Jan 2023 03:17
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/523

Actions (login required)

View Item
View Item