PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK SEBAGAI KORBAN KEKERASAN SEKSUAL DI WILAYAH HUKUM POLDA BALI

Veronika, Luh Sri (2023) PELAKSANAAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK SEBAGAI KORBAN KEKERASAN SEKSUAL DI WILAYAH HUKUM POLDA BALI. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.1715.FH_ABSTRAK.pdf - Other

Download (318kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
R.1715.FH_BAB I.pdf - Other

Download (1MB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.1715.FH.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

Anak adalah investasi dan harapan masa depan bangsa serta sebagai penerus generasi di masa mendatang. Saat ini kasus kekerasan seksual terhadap anak sedang marak. Oleh karena itu diperlukannya suatu perlindungan hukum yang diberikan kepada anak sebagai korban, serta perlu diketahui faktor penghambat dalam pelaksanaan perlindungan hukum tersebut. Jenis penelitian dalam penulisan ini ialah jenis penelitian empiris yakni suatu metode dengan melakukan observasi atau penelitian secara langsung ke lapangan guna mendapatkan kebenaraan yang akurat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagai korban kekerasan seksual belum terelalisasikan dengan baik, dikarenakan masih adanya faktor penghambatan yang di alami oleh pihak kepolisian, serta kurangnya kemampuan sumber daya manusia serta fasilitas yang dimiliki pihak kepolisian, sehingga pelaksanaan terhadap perlindungannya belum dapat dilakukan dengan maksimal

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/1715/FH/2023
Uncontrolled Keywords: Perlindungan Hukum, Anak Sebagai Korban, Kekerasan Seksual
Subjects: F. HUKUM (Law) > Perlindungan Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Sarjana Hukum
Depositing User: bagus dwi jaya kesuma
Date Deposited: 22 Dec 2023 03:06
Last Modified: 22 Dec 2023 03:06
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/5037

Actions (login required)

View Item
View Item