PENGARUH IKLAN, KEPERCAYAAN MEREK DAN CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN INDIHOME DI GIANYAR

Ningsih, Komang Ayu Novi (2022) PENGARUH IKLAN, KEPERCAYAAN MEREK DAN CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN INDIHOME DI GIANYAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.4437.FEB-MAN_Abstrak.pdf - Other

Download (134kB)
[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.4437.FEB-MAN_Bab I-II.pdf - Other

Download (331kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
R.4437.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Di era globalisasi saat ini, telekomunikasi memegang peranan yang sangat penting dan strategis dalam kehidupan bermasyarakat. Melalui teknologi komunikasi, masyarakat dapat bertukar informasi dari jarak jauh dalam waktu yang relatif cepat dan efisien. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menjelaskan pengaruh kepercayaan merek dan citra merek terhadap minat beli konsumen IndiHome di Gianyar. Populasi dalam Penelitian ini adalah konsumen yang menggunakan IndiHome di Gianyar sebanayak 17.250 unit pada tahun 2020. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 100 responden dengan menggunakan metode purposive sampling, pengumpulan data menggunakan angket skala likert. Teknik analisis data menggunakan uji regresi linier berganda. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan pada iklan, kepercayaan merek dan citra merek terhadap minat beli konsumen IndiHome di Gianyar

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/4437/FEB-MAN/2022
Uncontrolled Keywords: Minat Beli Konsumen, Iklan, Kepercayaan Merek, Citra Merek
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: bagus dwi jaya kesuma
Date Deposited: 07 Dec 2023 01:40
Last Modified: 07 Dec 2023 01:40
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/4809

Actions (login required)

View Item
View Item