PENGARUH INDEPENDENSI, DUE PROFESIONAL CARE, AKUNTABILITAS DAN KOMPLEKSITAS AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI BALI

DAMAYANTI PUTRI, NI LUH PUTU (2022) PENGARUH INDEPENDENSI, DUE PROFESIONAL CARE, AKUNTABILITAS DAN KOMPLEKSITAS AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI BALI. Other thesis, UNIVERSITAS MAHASARASWATI DENPASAR.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.3475 FEB-AK_ABSTRAK.pdf - Other

Download (250kB)
[thumbnail of Bab I-II] Text (Bab I-II)
R.3475 FEB-AK_BAB I & II.pdf - Other

Download (3MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
R.3475 FEB-AK_FUL TEXT.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (13MB)

Abstract

Kualitas dapat diartikan sebagai bagus tidaknya suatu pemeriksaan yang telah dilakukan oleh seorang auditor. Sampai saat ini belum ada definisi yang pasti mengenai bagaimana dan apa kualitas audit yang baik. Tidak mudah untuk mengukur dan menggambarkan kualitas audit secara objektif dengan beberapa indikator. Hal ini dikarenakan, kualitas audit adalah sebuah konsep yang sulit dipahami, sehingga kerap kali terdapat kesalahan dalam menentukan sikap dan kualitasnya. Seorang auditor dituntut untuk dapat menghasilkan kualitas pekerjaan yang tinggi, karena auditor mempunyai tanggungjawab yang besar pada pihak-pihak yang berkepentingan terhadap laporan keuangan suatu perusahaan termasuk masyarakat. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh auditor yang bekerja Pada Kantor Akuntan Publik yang ada di Bali yang masih berstatus aktif. Sebanyak 17 kantor Akuntan Publik. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 63 sampel yang bekerja pada Kantor Akuntan Publik di Bali. Metode pengambilan sampel yang digunakkan dalam penelitian ini adalah “sampel jenuh”. Analisis data menggunakkan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel due professional care dan akuntabilitas tidak berpengaruh terhadap kualitas audit, sedangkan independensi dan kompleksitas audit berpengaruh positif terhadap kualitas audit pada Kantor Akuntan Publik di Bali.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/3475/FEB-AK/2022
Uncontrolled Keywords: Independensi, Due Professional Care, Akuntabilitas dan Kompleksitas Audit
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Audit
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 05 Apr 2022 05:42
Last Modified: 31 Jan 2023 03:13
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/474

Actions (login required)

View Item
View Item