PRANATA, I DEWA GEDE ADIYOGA (2022) PENGARUH KONSENTRASI PEMBERIAN PUPUK ORGANIK CAIR POMI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL PADA TANAMAN BAYAM (Amaranthus sp.). Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
175.FPB-AGT-5-6.pdf - Other
Download (194kB)
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
175.FPB-AGT-16-33.pdf - Other
Download (1MB)
![[thumbnail of Full Text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
175.FPB-AGT.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (8MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi pupuk organik cair pomi terhadap pertumbuhan dan hasil pada tanaman bayam. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok dengan 6 perlakuan pupuk organik cair pomi (5cc, 7,5cc, 10cc, 12,5cc, dan 15cc) yang diulang sebanyak 4 kali sehingga mendapatkan 24 perlakuan. Berdasarkan hasil Analisis statistik pengaruh kosentrasi pemberian pupuk organik cair pomi terhadap pertumbuhan dan hasil pada tanaman bayam menunjukan adanya pengaruh yang sangat nyata terhadap parameter tinggi tanaman, jumlah daun, luas daun, berat segar tanaman dan berat kering tanaman bayam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pupuk organik cair pomi dengan konsentrasi 10cc / 990 ml air (K3) mampu memberikan pertumbuhan dan hasil yang paling baik dibandingkan dengan perlakuan lainnya. Pada tinggi tanaman tertinggi yaitu 46,7cm, jumlah daun yang tertinggi yaitu 10 helai, luas daun tertinggi yaitu 827,422 cm², berat segar tanaman tertinggi yaitu 80,872 g, dan berat kering tanaman tertinggi yaitu 9,59 g.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/175/FPB-AGT/2022 |
Uncontrolled Keywords: | Pomi, Pertumbuhan dan Hasil, dan Bayam |
Subjects: | F. PERTANIAN DAN BISNIS |
Divisions: | Fakultas Pertanian dan Bisnis > Agroteknologi |
Depositing User: | kadek ganda rini |
Date Deposited: | 12 Oct 2023 03:36 |
Last Modified: | 12 Oct 2023 03:36 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/4223 |