PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, KOMPETENSI, DAN LOYALITAS TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV. HOLYSHINE DI GIANYAR

AGUSTARI, NI KETUT (2024) PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, KOMPETENSI, DAN LOYALITAS TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV. HOLYSHINE DI GIANYAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
5777.FEB-MAN-17-49.pdf - Other

Download (367kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
5777.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Sumber daya manusia menjadi salah satu elemen yang penting dalam menciptakan perubahan pada perusahaan salah satunya di bidang ekonomi, karena sumber daya manusia masih menjadi pusat perhatian bagi perusahaan untuk tetap bertahan terutama di era globalisasi ini. Kinerja karyawan merupakan elemen penting yang harus dimiliki untuk meningkatkan kinerja suatu perusahaan, kinerja karyawan yang dibutuhkan oleh perusahaan tentunya merupakan kinerja dan prestasi karyawan yang baik untuk kepentingan sebuah perusahaan, karena karyawan dengan tugasnya merencanakan, melaksanakan, dan memindahkan berbagai pekerjaan diperusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan transformasional, kompetensi, dan loyalitas terhadap kinerja karyawan pada CV. Holyshine di Gianyar.Jumlah sampel yang digunakan pada penelitian ini sebanyak 50 orang menggunakan metode sampel jenuh, objek penelitian kepemimpinan transformasional, kompetensi, loyalitas, dan kinerja karyawan. Pengumpulan data dilakukan menggunakan kuesioner berskala likert 5 poin, teknik analisa data menggunakan regresi linear berganda, uji hipotesis dilakukan dengan uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan transformasional, kompetensi, dan loyalitas berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada CV. Holyshine di Gianyar. Disarankan untuk lebih peka terhadap masalah yang dihadapi karyawan di lapangan dan memberikan sebuag apresiasi bagi karyawan sehingga dapat menambah semangat kinerja.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/5777/FEB-MAN/2024
Uncontrolled Keywords: kepemimpinan transformasional, kompetensi, loyalitas, dan kinerja karyawan
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: adhi satriawan
Date Deposited: 10 Oct 2023 02:46
Last Modified: 03 Jul 2024 05:14
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/4211

Actions (login required)

View Item
View Item