PENGARUH SELF LEADERSHIP, KOMPETENSI DAN WORK LIFE BALANCE TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA KOTA DENPASAR

FANIA, NI KADEK RISKI (2023) PENGARUH SELF LEADERSHIP, KOMPETENSI DAN WORK LIFE BALANCE TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PENDIDIKAN KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA KOTA DENPASAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.5295.FEB-MAN-ABSTRAK.pdf - Other

Download (341kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.5295.FEB-MAN-BAB 1 BAB 2.pdf - Other

Download (2MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
R.5295.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (14MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh self leadership, kompetensi dan work life balance terhadap kinerja pegawai pada Dinas Pendidikan Kepemudaaan dan Olahraga Kota Denpasar. Penelitian ini mengambil 73 responden pada Dinas Pendidikan Kepemudaaan dan Olahraga Kota Denpasar. Data dianalisis dengan menggunakan teknik analisis regresi linier berganda untuk menjawab rumusan masalah dengan bantuan program SPSS (Statistical Package Social Science) 25. Hasil pengujian terhadap hipotesis menunjukkan bahwa variabel: 1) self leadership berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai, 2) kompetensi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dan 3) work life balance berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R/5295/FEB-MAN/2023
Uncontrolled Keywords: Self Leadership, Kompetensi, Work Life Balance Dan Kinerja Pegawai
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Pegawai
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: kadek gandarini
Date Deposited: 24 Jul 2023 02:45
Last Modified: 24 Jul 2023 02:45
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/3924

Actions (login required)

View Item
View Item