JUNIASIH, KADEK RICHA OLANIA (2023) FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2021. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.3970 FEB-AK ABSTRAK.pdf - Other
Download (400kB)
![[thumbnail of Bab I & II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.3970 FEB-AK BAB I-II.pdf - Other
Download (2MB)
![[thumbnail of Full Text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.3970 FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (11MB)
Abstract
Ketepatan waktu pelaporan keuangan sangatlah penting karena informasi keuangan yang disampaikan tepat waktu akan menghindari hilangnya relevansi informasi yang terdapat di dalamnya, sehingga keputusan - keputusan ekonomi dapat segera diambil. Namun, semakin banyak terjadinya penyampaian laporan keuangan yang tertunda sampai saat ini. Dimana pada tahun 2019 sampai 2021 masih ada 19 perusahan emiten yang terlambat menyampaikan laporan keuangan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, solvabilitas, ukuran perusahaan, umur perusahaan dan kepemiikan publik terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar pada bursa efek indonesia. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 85 perusahaan selama tiga tahun periode pengamatan. Penarikan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi logistik karena ada variabel dummy. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel profitabilitas dan umur perusahaan berpengaruh terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan. Sedangkan variabel solvabilitas, ukuran perusahaan, dan kepemilikan publik tidak berpengaruh terhadap ketepatan waktu pelaporan keuangan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/3970/FEB-AK/2023 |
Uncontrolled Keywords: | Profitabilitas, Solvabilitas, Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, dan Kepemilikan Publik. |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Akuntansi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi |
Depositing User: | indah indriyani |
Date Deposited: | 11 Jul 2023 03:35 |
Last Modified: | 11 Jul 2023 03:35 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/3798 |