Vipriyanti, Nyoman Utari (2018) Modal Sosial dan Pembagunan Wilayah: Mengkaji Succes Story Pembangunan di Bali. Unmas Press, Denpasar. ISBN 978-602-61520-8-4
![[thumbnail of Full Text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
EBK-00415.pdf - Published Version
Download (71MB)
Abstract
Modal Sosial merupakan faktor komplemen dari sumber daya alam, sumber daya manusia dan sumber daya buatan manusia dalam pembangunan ekonomi wilayah. Sebagai faktor yang melekat pada interaksi sosial individu ataupun kelompok yang dibangun dari komponen saling percaya, norma, kepercayaan, kelembagaan dan jaringan kerja, modal sosial memiliki peran penting dalam upaya peningkatan kesejahteraan rumah tangga dan laju pertumbuhan ekonomi wilayah. Hingga saat ini, perhatian yang dicurahkan untuk membahas peran modal sosial di Indonesia masih sangat kurang padahal sering kali modal sosial merupakan satu-satunya aset yang dimiliki oleh masyarakat miskin di pedesaan-pedesaan negera berkembang. Tulisan yang mengidentifikasi dan menganalisis modal sosial serta peranannya dalam pembangunan ekonomi wilayah terutama pasca penerapan kebijakan otonomi daerah, merupakan salah satu bentuk usaha penulis untuk memperkaya pustaka mengenai modal sosial di Indonesia.
Item Type: | Book |
---|---|
Additional Information: | EBK-00415 |
Uncontrolled Keywords: | ekonomi kelembagaan, modal sosial, perencanaan pembangunan |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS |
Depositing User: | kadek gandarini |
Date Deposited: | 01 Jul 2023 03:08 |
Last Modified: | 01 Jul 2023 03:27 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/3723 |