Yuna, I Kadek Indra (2022) PENGARUH KUALITAS PRODUK , PERSEPSI HARGA DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI PRODUK DI ARUNIA MART. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.3812 FEB-AK ABSTRAK.pdf - Other
Download (99kB)
![[thumbnail of Bab I & II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.3812 FEB-AK BAB I-II.pdf - Other
Download (2MB)
![[thumbnail of Full Text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.3812 FEB-AK.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (13MB)
Abstract
Semakin meningkatnya persaingan bisnis mendorong perusahaan menerapkan strategi pemasraan yang tepat agar usahanya dapat memenangkan persaingan. Semakin banyak pesaing maka semakin banyak pilihan bagi pelangan untuk menentukan minat beli produk. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh kualitas produk, persepsi harga dan promosi terhadap minat beli. Penelitian ini dilakukan pada Arunia Mart. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang pernah melakukan pembelian produk di Arunia Mart. Sampel penelitian ini berjumlah 128 responden bedasarkan jawaban responden dari kusioner. Seluruh data dari distribusi kusioner kemudian dianalisis menggunakan SPSS 23.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli, (2) persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli, (3) promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli. Implikasi dari penelitian ini bagi perusahaan , hendaknya perusahaan seara berkesinambungan berupaya meningkatkan kualitas produk , persepsi harga dan promosi produk yang dipasarkan dan dijual , karena ketiganya berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/3812/FEB-AK/2022 |
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Produk, Persepsi Harga, Promosi dan Minat Beli |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kualitas Produk |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Akuntansi |
Depositing User: | indah indriyani |
Date Deposited: | 15 Jun 2023 02:17 |
Last Modified: | 15 Jun 2023 02:17 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/3608 |