DEWI, NI PUTU BELLA SINTIA (2022) PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MARKETPLACE SHOPEE DI KABUPATEN BADUNG. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of ABSTRAK]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4924 FEB-MAN ABSTRAK.pdf - Other
Download (206kB)
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4924 FEB-MAN BAB I-II.pdf - Other
Download (1MB)
![[thumbnail of FULL TEXT]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4924 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (10MB)
Abstract
ABSTRAK
Perkembangan marketplace yang mulai bermunculan di Indonesia saat ini,
tidak heran jika tren berbelanja online merupakan suatu gaya hidup baru bagi
masyakarat indonesia. Kejadian ini mampu mengubah proses perdagangan yang
dahulu transaksi jual beli secara langsung sekarang dilakukan secara online,
sehingga daya tarik konsumen dalam berbelanja saat ini adalah marketplace.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, persepsi
harga dan promosi terhadap keputusan pembelian pada marketplace Shopee di
Kabupaten Badung. Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Badung, Bali.
Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen marketplace Shopee yang tinggal
di Kabupaten Badung, yang jumlahnya tidak diketahui dengan pasti. Pengambilan
sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling, diperoleh
90 responden yang diambil dari masyarakat Kabupaten Badung yang telah
menggunakan marketplace Shopee. Metode analisis yang digunakan adalah
analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk berpengaruh positif dan
signifikan terhadap keputusan pembelian, persepsi harga berpengaruh positif dan
signifikan terhadap keputusan pembelian, promosi berpengaruh positif dan
signifikan terhadap keputusan pembelian. Variabel promosi merupakan variabel
yang paling dominan mempengaruhi keputusan pembelian.
ABSTRACT
The development of marketplaces that are starting to emerge in Indonesia at
this time, it's no wonder that the online shopping trend is a new lifestyle for
Indonesian people. This incident was able to change the trading process, where
previously direct buying and selling transactions were now carried out online, so
that the attractiveness of consumers in shopping today is the marketplace.
This study aims to determine the effect of product quality, price perceptions
and promotions on purchasing decisions at the Shopee marketplace in Badung
Regency. This research was conducted in Badung Regency, Bali. The population
in this study are Shopee marketplace consumers who live in Badung Regency,
whose number is not known with certainty. Sampling in this study used a
purposive sampling method, obtained 90 respondents taken from the people of
Badung Regency who had used the Shopee marketplace. The analytical method
used is multiple linear regression analysis.
The results showed that product quality had a positive and significant effect
on purchasing decisions, price perceptions had a positive and significant effect on
purchasing decisions, promotion had a positive and significant effect on
purchasing decisions. The promotion variable is the most dominant variable
influencing the purchasing decision.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/4924/FEB-MAN/2023 |
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Produk, Persepsi Harga, Promosi, Keputusan Pembelian |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kualitas Produk |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | komang satria |
Date Deposited: | 04 May 2023 01:49 |
Last Modified: | 04 May 2023 01:49 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/3132 |