PENGARUH ETOS KERJA, DISIPLIN KERJA DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH PROVINSI BALI

DEWI, PUTU YULIA PURNAMI (2023) PENGARUH ETOS KERJA, DISIPLIN KERJA DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH PROVINSI BALI. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.4854 FEB-MAN ABSTRAK.pdf - Other

Download (97kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.4854 FEB-MAN BAB I-II.pdf - Other

Download (3MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.4854 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (12MB)

Abstract

Abstrak

Kinerja merupakan hasil kerja yang dapat dicapai seseorang atau sekelompok orang dalam suatu organisasi, sesuai dengan wewenang dan tanggung jawab masing-masing, dalam rangka upaya mencapai tujuan organisasi bersangkutan secara legal, tidak melanggar hukum dan sesuai dengan moral maupun etika. Kinerja karyawan juga menunjukkan seberapa jauh kontribusi karyawan bagi perusahaan, dengan demikian perusahaan harus mampu mengetahui hal-hal apa saja yang dapat mempengaruhi kinerja karyawannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh etos kerja, disiplin kerja, dan insentif terhadap kinerja karyawan pada Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Bali. Penelitian ini dilakukan di Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Bali dengan jumlah sampel yaitu sebanyak 34 responden. Teknik penentuan sampel yang digunakan adalah teknik purposive random sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, studi dokumentasi, dan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda melalui program Stastiscal Pack Of Social Sciende (SPSS) versi 25 for windows. Berdasarkan hasil analisis, penelitian ini menunjukkan bahwa etos kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, insentif berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.

Abstract

Performance is the result of work that can be achieved by a person or group of people in an organization, in accordance with their respective authorities and responsibilities, in an effort to achieve the goals of the organization concerned legally, not violating the law and in accordance with morals and ethics. Employee performance also shows how far the contribution of employees to the company, thus the company must be able to know what things can affect the performance of its employees. This study aims to determine the effect of work ethic, work discipline, and incentives on employee performance at Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Bali. This research was conducted at the at Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Bali with a total sample of 34 respondents. The sampling technique used was purposive random sampling. Data collection was carried out through observation, interviews, documentation, and questionnaires. The data analysis technique used was multiple linear regression analysis through the Statistical Pack of Social Sciences (SPSS) version 25 for windows program. Based on the results of the analysis, this study shows that work ethic has a positive and significant effect on employee performance, work discipline has a positive and significant effect on employee performance, incentives have a positive and significant effect on employee performance

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.4853 FEB-MAN / 2023
Uncontrolled Keywords: Etos Kerja, Disiplin Kerja, Insentif, Kinerja Pegawai
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Pegawai
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 03 Apr 2023 04:25
Last Modified: 03 Apr 2023 04:25
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/2812

Actions (login required)

View Item
View Item