ERNA, NI MADE (2022) PENGARUH STRES KERJA, LINGKUNGAN KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA HOTEL OM HAM RETREAT & RESORT UBUD GIANYAR. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Abstrak]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4576.FEB-MAN-ABSTRAK.pdf - Other
Download (290kB)
![[thumbnail of BAB I-II]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4576.FEB-MAN-BAB 1 BAB 2.pdf - Other
Download (3MB)
![[thumbnail of Full Text]](https://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.4576.FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (12MB)
Abstract
Pentingnya stres kerja, lingkungan kerja dan budaya organisasi untuk mengetahui seberapa jauh kinerja karyawan dalam melaksanakan tugas yang dibebankan. Jika karyawan mempunyai stres kerja yang meningkat maka kinerja karyawan akan menurun tetapi jika karyawan mempunyai lingkungan kerja dan budaya organisasi yang tinggi maka hasil pekerjaan atau kinerja akan semakin meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memperoleh bukti empiris pengaruh stres kerja, lingkungan kerja dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan pada Om Ham Retreat & Centre.
Populasi dari penelitian ini adalah seluruh karyawan Om Ham Retreat & Centre yang berjumlah 38 karyawan. Sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik sensus dimana semua anggota populasi dijadikan sampel jumlah sampel dalam penelitian ini adalah jumlah dari populasi yaitu karyawan Om Ham Retreat & Resort berjumlah 38 orang. Alat analisis yang digunakan adalah uji instrumen,uji asumsi klasik, analisis linear regresi berganda, analisis korelasi berganda, analisis determinasi dan uji t.
Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel stres kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Variabel lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Variabel budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/4576/FEB-MAN/2022 |
Uncontrolled Keywords: | Stres Kerja, Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi dan Kinerja Karyawan |
Subjects: | F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Budaya Organisasi F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Kinerja Karyawan F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Lingkungan Kerja |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 16 Feb 2023 05:58 |
Last Modified: | 16 Feb 2023 05:58 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/2415 |