MAKNA LIRIK LAGU PADA SINGLE ALBUM FANFARE KARYA Hey! Say! JUMP (KAJIAN SEMIOTIKA RIFFATERRE)

NINGSIH, NI PUTU DIAH TIRTA (2022) MAKNA LIRIK LAGU PADA SINGLE ALBUM FANFARE KARYA Hey! Say! JUMP (KAJIAN SEMIOTIKA RIFFATERRE). Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.35 FBA-JPG Abstrak.pdf - Other

Download (463kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.35 FBA-JPG BAB I-II.pdf - Other

Download (3MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.35 FBA-JPG.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (14MB)

Abstract

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk mencari makna lirik lagu dengan menggunakan teori Semiotika Michael Riffaterre. Riffaterre dalam teorinya menitikberatkan 4 poin dalam memaknai sebuah lagu, yaitu (1) ketidaklangsungan ekspresi, (2) pembacaan heuristik dan hermeneutik, (3) matrik, model dan varian-varian, (4) hipogram. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dua lirik lagu dari single album Fanfare karya Hey! Say! JUMP, dengan judul “Fanfare!” dan “Summer Romantic”. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu metode observasi dengan teknik yaitu simak dan catat. Analisis data menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan teknik yaitu reduksi, penyajian dan penarikan kesimpulan data. Pada lagu“Fanfare!” ditemukan makna cinta membuat seseorang berubah menjadi pribadi yang buruk, dan pada lagu “Summer Romantic” ditemukan cinta yang membuat seseorang bergairah dalam menjalani hidup. Berdasarkan hasil analisis, ditemukan bahwa penyair mencantumkan banyak penggunaan simbol-simbol baik berupa majas, ambiguitas, dan lainnya pada kedua lagu, sehingga dari simbol-simbol tersebut menciptakan makna yang sangat dalam.

Abstract

要約 ディアー・ティルタ・ニンシー・二・プトゥ。2022年。『ヘイ!セイ!ジャンプの シングルアルバムファンファーレの歌詞の意味』 主査 : 二・ワヤン・メイダリアニ 副査 : ベッティ・デボラ・アリトナン この論文の目的では、ミヒャエル・リファテールの記号論を使って歌詞の意味 を見つけること。リファテールは彼の理論中で、歌を解釈するため、四つポイント がある。あれは、(1) 間接的な表現、(2) 発見的および解釈学的な読み方、(3) マト リックス、モデルおよびバリアント、(4)ハイポグラム。この論文のデータは、マリ アのシングル・アルバムファンファーレの二つの歌詞である。タイトルは「ファン ファーレ!」と「サマーロマンティク」。データ収集に使用される方法は、観察方 法であり、技術は聞いてメモを取る。データ解析に使用される方法は、記述的定性 的であり、技術は、削減、提示、およびデータの結論を使用する。「ファンファー レ!」の歌詞では、誰かを悪人に変える愛を見出される。そして、「サマーロマン ティック」の歌詞では、誰かを人生に情熱的にさせる愛が見出される。分析の結果 は、詩人は二つの歌詞に比喩表現や曖昧性などの記号をたくさん使い、これらの記 号がとても深い意味を生み出していることがわかった。 キーワード:意味、歌詞、ヘイ!セイ!ジャンプ、リッファテッレ

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.35 FBA-JPG / 2022
Uncontrolled Keywords: Makna, Lirik Lagu, Hey! Say! JUMP, Riffaterre
Subjects: F. BAHASA ASING > Sastra Jepang > Lirik Lagu
Divisions: Fakultas Bahasa Asing > Sastra Jepang
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 15 Feb 2023 03:06
Last Modified: 15 Feb 2023 03:06
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/2387

Actions (login required)

View Item
View Item