KELAYAKAN USAHA TAHU Pada UD. Tahu Bali Mandiri Kecamatan Denpasar Barat Kota Denpasar

MEON, EVARISTA MOLE (2022) KELAYAKAN USAHA TAHU Pada UD. Tahu Bali Mandiri Kecamatan Denpasar Barat Kota Denpasar. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
294 FPB-AGRI ABSTRAK.pdf - Other

Download (326kB)
[thumbnail of BAB I - II] Text (BAB I - II)
294 FPB-AGRI BAB I-II.pdf - Other

Download (1MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
294 FPB-AGRI.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

Abstrak

Tujuan penelitian ini yaitu: Menganilisis kelayakan finansial pada UD. Tahu Bali Mandiri Kecamatan Denpasar Barat Kota Denpasar dan untuk menegetahui kendala-kendala yang ada pada UD. Tahu Bali Mandiri Kecamatan Denpasar Barat Kota Denpasar. Penelitian dilakukan pada UD. Tahu Bali Mandiri,dari bulan Februai sampai April tahun 2022.Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data kuantitatif dan data kualitattif.Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder.Metode penentuan responden dilakukan dengan metode sensus yaitu menggunakan seluruh popilasi sebagai responden yang berjulah 4 orang. Meode pengumpulan data dalam penelitian ini meliputi observasi, wawancara, studi pustaka, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa usaha yang dilakukan UD. Tahu Bali Mandiri layak untuk diusahakan.Hal ini dibuktikan berdasarkan perhitungan nilai Net Present Value (NPV) > atau sebesar Rp. 23.877.699.-; nilai Benefit Cost Ratio (Net B/C) sebesar 1,71; Internal rate of Ranturn (IRR) memiliki nilai sebesar 29%. Disarankan UD. Tahu Bali Mandiri Pengusaha bisa mencoba mencari supplier lain yang masih memberikan harga yang lebih murah disbandingkan yang biasa pengusaha beli di supplier. pengusaha bisa mencoba menurunkan nilai keuntungan yang diperoleh sehingga tidak memberatkan konsumen untuk tahu yang dimilki pengusaha

Abstract

The objectives of this study are: To analize the finansial feasibility of UD. Tahu Bali Mandiri, West Denpasar District, Denpasar city. And to find out the obtacles that exits in UD. Tahu Bali Mandiri, West Denpasar District, Denpasar City. The study was conducted at UD. Tahu Bali Mndiri, form Februasry to April 2022. The types of data used in this study are quantitative data and qualitative data. The data sourse in this study are primary data and secondary data. 4 respondents. Data coletions in this study include observation, interviews, literature study, and documentation. The results showed that the efforts made by UD. Tahu Bali Mandiri is feasible to be cultivated. This is evidenced by the calculation of the value of Net Present Value (NPV) > or Rp. 23. 877. 699.-; the value of Benefit Cost Ratio (Net B/C) is 1,71 ; The Internal Rate of Renturn (IRR) has Value 29%. Suggested UD. Tahu Bali Mandiri Enterpreneurs can try to find to other suppliers who still provide cheaper prices than what enterpreneurs usually buy from suppliers. Enterpreneurs can try to reduce the value of the profits so the don’t burden consumers know what enterpreneurs have.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.294 FPB-AGB
Uncontrolled Keywords: Kelayakan, Tahu, Kendala.
Subjects: F. PERTANIAN DAN BISNIS > Usaha Tahu
Divisions: Fakultas Pertanian dan Bisnis > Agribisnis
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 19 Jan 2023 05:02
Last Modified: 27 Jan 2023 02:34
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/2167

Actions (login required)

View Item
View Item