PENGARUH DIKLAT DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT. BPR MAYUN UTAMA PERDANA ABIANBASE MENGWI BADUNG

SEPTYANTI, NI PUTU RIZA (2022) PENGARUH DIKLAT DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT. BPR MAYUN UTAMA PERDANA ABIANBASE MENGWI BADUNG. Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
R.3923 FEB-MAN Abstrak.pdf - Other

Download (284kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
R.3923 FEB-MAN FULL TEXT.pdf - Other

Download (2MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
R.3923 FEB-MAN.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (10MB)

Abstract

Prestasi kerja adalah hasil yang dicapai setelah melaksnakan tugas pekerjaan sehari-hari untuk mencapai tujuan perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh diklat dan motivasi terhadap prestasi kerja karyawan pada PT. BPR Mayun Utama Perdana Abianbase Badung. Objek penelitian adalah pengaruh diklat dan motivasi terhadap prestasi kerja karyawan PT. BPR Mayun Utama Perdana Abianbase Badung. Dalam hal ini yang menjadi populasi adalah 40 orang karyawan. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 40 responden dengan metode populasi atau metode sensus. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian adalah Diklat berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja pada PT. BPR Mayun Utama Perdana Abianbase Badung. Hal ini berarti semakin baik diklat yang dilakukan oleh perusahaan maka akan meningkatkan prestasi kerja. Motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja pada PT. BPR Mayun Utama Perdana Abianbase Badung. Hal ini berarti semakin baik motivasi akan meningkatkan kinerja karyawan. Diklat dan motivasi secara simultan berpengaruh terhadap prestasi kerja pada PT. BPR Mayun Utama Perdana Abianbase Badung.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: R.3924 FEB-MAN / 2022
Uncontrolled Keywords: diklat, motivasi, prestasi kerja.
Subjects: F. EKONOMI DAN BISNIS > Ekonomi Manajemen > Prestasi Kerja
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 07 Dec 2022 02:00
Last Modified: 30 Jan 2023 02:01
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/1997

Actions (login required)

View Item
View Item