ANALISIS TINDAK TUTUR PADA NOVEL TAK TERBAYANG KARYA EKA WIJAYA (KAJIAN PRAGMATIK)

BIJUNG, LUSIA (2021) ANALISIS TINDAK TUTUR PADA NOVEL TAK TERBAYANG KARYA EKA WIJAYA (KAJIAN PRAGMATIK). Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.

[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
SKRIPSI_ LUSIA BIJUNG_watermark-12-13.pdf - Other

Download (285kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
SKRIPSI_ LUSIA BIJUNG_watermark-14-36.pdf - Other

Download (2MB)
[thumbnail of FULL TEXT] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI_ LUSIA BIJUNG_watermark.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis (1) Bentuk tindak tutur direktif dan bentuk tindak tutur ekspresif pada novel Tak Terbayang karya Eka Wijaya dan (2) Fungsi tindak tutur direktif dan fungsi tindak tutur ekspresif pada novel Tak terbayang karya Eka Wijaya. Penelitian ini berupa penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Sumber data penelitian ini adalah novel Tak Terbayang karya Eka Wijaya. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu peneliti itu sendiri dan kartu data. Metode pengumpulan data menggunakan metode membaca dan mencatat. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat bentuk dan fungsi tindak tutur pada novel Tak Terbayang karya Eka Wijaya terdiri atas 38 bentuk tindak tutur ilokusi yang meliputi 25 bentuk tindak tutur direktif terdiri dari 1 bentuk tindak tutur direktif memaksa, 2 bentuk tindak tutur direktif meminta, 2 bentuk tindak tutur direktif menyuruh, 2 bentuk tindak tutur direktif menyarankan, 1 bentuk tindak tutur memberi aba-aba, 6 bentuk tindak tutur menantang dan 2 bentuk tindak tutur direktif memohon. Sedangkan 13 bentuk tindak tutur ekspresif terdiri dari 3 tindak tutur ekspresif memuji, 4 tindak tutur mengucapkan terima kasih, 3 tindak tutur ekspresif mengeluh, 1 bentuk tindak tutur ekspresif mengalahkan dan 2 bentuk tindak tutur ekspresif menyanjung. Fungsi tindak tutur pada novel Tak Terbayang karya Eka Wijaya terdiri atas 38 fungsi tindak tutur ilokusi yang meliputi 25 fungsi tindak tutur direktif terdiri dari 1 fungsi tindak tutur direktif memaksa, 2 tindak tutur direktif meminta, 2 tindak tutur direktif menyuruh, 2 fungsi tindak tutur direktif menyarankan, 9 fungsi tindak tutur direktif memerintah, 1 fungsi tindak tutur memberi abaaba, 6 fungsi tindak tutur direktif menantang dan 2 fungsi tindak tutur direktif memohon. Sedangkan 13 fungsi tindak tutur ekspresif terdiri dari 3 fungsi tindak tutur ekspresif memuji, 4 fungsi tindak tutur mengucapkan terima kasih, 3 fungsi tindak tutur ekspresif mengeluh, 1 fungsi bentuk tindak tutur ekspresif menyalahkan, dan 2 fungsi bentuk tindak tutur ekspresif menyanjung.

Abstract

The purpose of this study was to analyze (1) the form of directive speech acts and the form of expressive speech acts in Eka Wijaya's novel Tak Terbayang and (2) the function of directive speech acts and expressive speech acts in Eka Wijaya's novel Tak Terbayang. This research is a descriptive qualitative research. The source of the data for this research is the novel Unthinkable by Eka Wijaya. The instruments used in this research are the researcher himself and the data card. Methods of data collection using the method of reading and taking notes. The results showed that there are forms and functions of speech acts in Eka Wijaya's novel Tak Terbayang consisting of 38 forms of illocutionary speech acts which include 25 forms of directive speech acts consisting of 1 form of coercive directive speech act, 2 forms of requesting directive speech act, 2 forms of directive speech act directive speech act of commanding, 2 forms of speech act of suggesting directive, 1 form of speech act of giving a cue, 6 forms of speech act of challenging and 2 forms of directive speech act of pleading. While the 13 forms of expressive speech acts consist of 3 expressive speech acts praising, 4 thanking speech acts, 3 complaining expressive speech acts, 1 defeating expressive speech act and 2 flattering expressive speech acts. The function of speech acts in Eka Wijaya's novel Tak Terbayang consists of 38 functions of illocutionary speech acts which include 25 functions of directive speech acts consisting of 1 function of coercing directive speech act, 2 speech act of asking directive, 2 directive speech act of ordering, 2 functions of directive speech act suggesting, 9 functions of commanding directive speech act, 1 function of signaling speech act, 6 functions of challenging directive speech act and 2 functions of pleading directive speech act. While the 13 functions of expressive speech acts consist of 3 functions of expressive speech acts of praise, 4 functions of speech acts of saying thank you, 3 functions of expressive speech acts of complaining, 1 function of expressive speech acts of blaming, and 2 functions of expressive speech acts of flattering.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: 423 FKIP-IND/2022
Uncontrolled Keywords: Direktif, Ekspresif, Novel Tak Terbayang Karya Eka Wijaya
Subjects: F. BAHASA ASING > Bahasa Indonesia
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 20 May 2022 02:29
Last Modified: 27 Jan 2023 05:33
URI: http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/742

Actions (login required)

View Item
View Item