AL-GHIFARI, RASYA ZAFRONIA (2024) UJI EFEKTIVITAS PERBANDINGANDAUN PEPAYA (Carica Papaya L.) DAN LIDAH BUAYA (Aloe Vera) DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN Candida Albicans (in vitro). Other thesis, Universitas Mahasaraswati Denpasar.
![[thumbnail of Bab I-II]](http://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.781.FKG_BAB I-II.pdf - Other
Download (162kB)
![[thumbnail of Full text]](http://eprints.unmas.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
R.781.FKG.pdf - Other
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Abstract
Penyakitpada rongga mulut bisa menjadi salah satu masalah yang cukup serius khususnya jamur. Adapun manifestasi kandida pada rongga mulut cukup beragam salah satunya candida albicans. viii Dapat kita ketahui bahwa beredar beragam obat di pasaran yang terbuat dari bahan dasar kimia maupun alami. Tujuan penelitian ini yaitu untuk membandingkan bahan alami tersebut yaitu daun pepaya (carica papaya l.) dan lidah buaya (aloe vera) dengan keaktifan anti jamurnya dalam menghambat pertumbuhan jamur candida albicans dengan konsentrasi yaitu keduanya 50% dan 100%. . Metode penelitian yang digunakan adalah metode difusi dengan post test only control group. Hasil dari penelitian diperoleh bahwa daun pepaya lebih efektif dalam menghambat candida albicans dengan hasil daya hambat diameternya mencapai 17,35 mm pada konsentrasiu 100% sedangkan hasil daya hambat diameter daun pepaya berada pada 13,74 mm pada konsentrasi 100%. dapat simpulkan bahwa ekstrak larutan daun pepaya lebih efektif dalam menghambat pertumbuhan jamur candida albicans di banding dengan ekstrak larutan lidah buaya, dengan konsentrasi 100% karena paling mendekati daya hambat kontrol positif ketoconazole.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | R/781/FKG/2024 |
Uncontrolled Keywords: | anti jamur, daun pepaya, lidah buaya |
Subjects: | F. KEDOKTERAN GIGI (Dentistry) > Daun Pepaya |
Divisions: | Fakultas Kedokteran Gigi > Pendidikan Kedokteran Gigi |
Depositing User: | ida bagus indra pratama |
Date Deposited: | 09 Nov 2024 04:38 |
Last Modified: | 09 Nov 2024 04:38 |
URI: | http://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/7500 |